Kapan Anda Boleh Memberi Makanan Kering pada Kucing? Berikut Penjelasannya

Kapan Anda Boleh Memberi Makanan Kering pada Kucing? Berikut Penjelasannya

Kapan Anda boleh memberi makanan kering pada kucing?-Foto: istimewa. -radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Kapan Anda boleh memberi makanan kering pada kucing? Daripada terus bertanya-tanya, mendingan simak penjelasannya di bawah ini sampai selesai! 

Bagi hewan peliharaan seperti kucing, makanan sangatlah penting karena makanan dapat membantu kucing tumbuh dan berkembang secara optimal. 

Namun, pemilik harus tahu kapan harus memberikan makanan kering pada kucingnya.

Waktu pemberian makanan yang salah, terutama makanan kering, akan mengganggu pencernaan kucing.

BACA JUGA:Buat Suasana Ruangan Lebih Hidup, Yuk Simak 6 Jenis Tanaman Hias Indoor Penghasil Oksigen Alami Ini

Silakan lihat penjelasan berikut untuk informasi lebih lanjut.

Kapan Anda Boleh Memberi Makanan Kering pada Kucing?

Dikutip dari Solusi Masalah Kucing oleh Cacang Effendi dkk (2017), makanan kering menjadi pilihan populer di kalangan pemilik kucing karena praktis dan mudah disimpan.

Namun, ada satu hal penting, kamu harus tahu jika ingin memberikan makanan tersebut. 

BACA JUGA:Bisa Menyerap Energi Negatif, Ini Kelebihan Spiritual Kucing Yang Wajib Kamu Ketahui! Simak Penjelasannya

Jadi anak kucing yang baru lahir hanya perlu menerima ASI dari induknya hingga ia berusia empat minggu. 

Setelah itu, Anda bisa mulai menggunakan makanan kering secara bertahap. 

Pada usia 4-6 minggu, campurkan makanan kering yang direndam dalam air hangat dengan susu yang khusus diperuntukkan bagi anak kucing.

Tampung air secara perlahan dan tambahkan makanan kering hingga anak kucing terbiasa dengan komposisinya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: