Benarkah Kucing Bisa Tidur Hingga 20 Jam? Inilah 9 Fakta Unik tentang Kucing; Nomor 8 Mungkin Anda Belum Tahu

Kamis 22-02-2024,06:49 WIB
Reporter : Burhan
Editor : Burhan

Biasanya jika Anda sedih, anabul akan berperilaku tidak biasa, misalnya ingin menghibur bahkan melindungi Anda.

4. Kucing memiliki penglihatan malam

Selain kemampuan emosional, kemampuan selanjutnya adalah penglihatan malam. Fitur ini membantu mata kucing untuk melihat keadaan sekitar dengan jelas meski dalam keadaan gelap gulita.

BACA JUGA:Usai Terlibat Adu Jotos, Lee Kang-in dan Son Heung-min Kembali Akur, Drakor Berujung Happy

5. Bisa menggunakan kumisnya sebagai radar navigasi

Meski terlihat biasa saja, kumis kucing sangatlah penting. Kumis kucing dapat berfungsi sebagai radar navigasi saat kucing berada di area yang penerangannya buruk.

6. Kucing bisa berkeringat

Hal ini jarang diketahui masyarakat umum atau bahkan para pecinta kucing. Kucing mempunyai kelenjar keringat di bagian bawah telapak kakinya.

Saat kucing berada di tempat yang hangat, kukunya menjadi basah karena kucing mengeluarkan keringat.

BACA JUGA:Usai Terlibat Adu Jotos, Lee Kang-in dan Son Heung-min Kembali Akur, Drakor Berujung Happy

7. Kucing dapat melompat jauh

Kucing memiliki kemampuan luar biasa untuk melompat sangat jauh, sekitar lima kali panjang tubuhnya. Meski tidak semua kucing bisa melakukan ini karena obesitas atau kakinya lebih pendek, rata-rata kucing bisa.

8. Kucing bermimpi saat tidur

Siapa sangka kucing bisa bermimpi saat tidur? Jika Anda perhatikan, kucing sering menggerakkan mulutnya saat tidur atau bahkan gerakan tubuhnya tidak normal, ini pertanda ia sedang bermimpi.

9. Kucing mempunyai kemampuan untuk berlari dengan cepat

Jika Anda melihat kucing bermain atau berkelahi dengan kucing lain, mereka akan berlari dengan sangat cepat. Kecepatan rata-rata seekor kucing mencapai 48 km/jam.

Kategori :