Kalian bisa meletakannya di dekat jendela atau di fentilasi udara sehingga ada celah cahaya yang masuk untuk sumber nutrisi pothos.
4. Jangan tempatkan di ruang gelap
Ketika sirih gading disimpan di ruang atau sudut gelap, daunnya akan kehilangan varietas, mengganggu proses pertumbuhan dan kesehatan tanaman.
Jadi, kalian tidak usah bingung apakah tanaman sirih gading bisa hidup di dalam rumah atau tidak, asalkan kalian mengikuti beberapa tips tadi.