Bila rumah anda dekat saluran air, sawah atau tempat yang menjadi habitat ular, upayakan secara rutin menaburkan kapur barus yang sudah dihancurkan.
Aroma menyengat dari kapur barus juga sangat mengganggu bagi ular. Sehingga tidak akan berani mendekat.
3. Singkirkan tumpukan barang
BACA JUGA:Akibat Semut Datang ke Rumah, Ternyata Bisa Dari 4 Tanaman Bunga yang Indah, No 2 Banyak Ditemukan!
Hewan yang satu ini, biasanya sangat suka bersembunyi di tempat seperti goa dengan kondisi lembab.
Bila di rumah Anda banyak terdapat tumpukan barang bekas, kayu atau sejenisnya, sebaiknya segera bersihkan.
Nah itulah rentetan kejadian ular masuk rumah di Kabupaten Kuningan beserta cara mencegah dan tips yang bisa diterapkan.