5 Jenis Kucing Peliharaan Untuk Edukasi Anak, Agar Memiliki Karakter Disiplin, Tanggungjawab dan Penyayang

Senin 17-06-2024,23:19 WIB
Reporter : Istiqomah
Editor : Istiqomah

RADARKUNINGAN.COM- Ingin memelihara kucing? Patikan mengetahui jenis-jenis yang sesuai dengan usia majikan, jika anda ingin memeliharanya untuk edukasi anak pastikan jenis berikut ini.

5 Jenis Kucing Peliharaan Untuk Edukasi Anak

Memelihara kucing peliharaan, kerapkali dijadikan bahan edukasi untuk anak-anak, karena bisa melati kemampuan tanggungjawab, disiplin dan kasih sayang.

Sehingga keputusan baik jika orang tua memberikan amanah kepada anak untuk memelihara peliharaan seperti kucing dibawah ini, karena memiliki karakter yang sesuai.

1. Kucing Siam

Kucing siam memiliki karakter penurut, ramah, cerdas dan penuh kasih sayang sehingga sangat cocok untuk dipelihara oleh anak-anak.

BACA JUGA:Lakukan 5 Hal Ini Untuk Mengusir Kucing Domestik! Bikin Kucing Takut dan Tidak Ingin Datang Kembali ke Rumah

Mayoritas orang tua mempercayai kucing siam sebagai peliharaan anak karena karakternya yang lembut dan tidak agresif sehingga anak akan lebih peka dan sayang peliharaan.

2. Kucing Maine Coon

Kucing maine coon memiliki karakter aktif dan sangat ramah, sehingga cocok untuk dijadikan peliharaan anak-anak dan teman bermian di rumah.

Dikenal dengan kucing cerdas menjadikan banyak yang ingin memeliharanya, apalagi memiliki tampilan fisik yang indah namun membutuhkan banyak perawatan.

Pasalnya kucing maine coon memiliki tubuh besar dan bulu lebat, dengan begitulah anda harus memperhatikan nutrisi yang dibutuhkan anabul.

BACA JUGA:Wajib Tau, Inilah 5 Manfaat Kulit Pisang untuk Tanaman Hias, Simak Selengkapnya

3. Kucing Persia

Kucing persia adalah peliharaan yang banyak diminati karena karakternya mengemaskan dan penurut, sehingga membuat orang disekitarnya terkesima.

Kategori :