3. Yuran Fernandes
Legiun asing milik PSM Makassar ini memang tergolong sebagai salah satu pemain termahal yang ada di Indonesia, baik di Piala Presiden 2024 maupun Liga 1 musim depan.
Pemain yang kini menyandang ban kapten Laskar Ayam Jantan tersebut diperkirakan memiliki harga pasar sebesar Rp 6,52 Miliar per musim.
4. Nick Kuipers
Pemain Persib Bandung lainnya yang juga termasuk salam satu pemain dengan gaji tertinggi di Piala Presiden tahun ini adalah Nick Kuipers.
BACA JUGA:Transfer Mengejutkan! Persib Bandung Pinjam Adam Alis dari Borneo FC, Lini Tengah Semakin Berlimpah
BACA JUGA:Jersey Anyar Persib Bandung Resmi Dirilis, Siap Dipakai di Piala Presiden 2024, Ada Nuansa Emas
Eks pemain Ado Den Haag ini memiliki harga pasar sekitar Rp 6,08 Miliar per musimnya.
5. Ryo Matsumura
Legiun asing asal Jepang yang berseragam Persija Jakarta ini juga salah satu di antara pemain termahal yang ada di Piala Presiden edisi tahun ini.
Harga pasar Ryo Matsumura sendiri mencapai angka Rp 6,08 Miliar, sama halnya dengan nilai pasar Nick Kuipers.
6. Elias Dolah
Bek tengah berpaspor Thailand yang dimiliki Bali United ini juga memiliki rata-rata harga pasar tertinggi di turnamen pramusim Piala Presiden tahun ini. Sama halnya dengan Nick Kuipers dan Ryo Matsumura, harga pasar Elias Dolah juga diperkirakan tembus sebesar Rp 6,08 Miliar.
BACA JUGA:Eks Striker Gaek Persib Bandung Ini Pilih Merumput di Liga 2, Kini Resmi Diperkenalkan Persela
BACA JUGA:Dipulangkan Cerezo Osaka ke Wolves, Harga Pasar Justin Hubner Malah Meroket, Kini Tembus Rp 6 Miliar
7. Rachmat Irianto