Ikuti GPS Untuk Pulang Dari Cirebon, Remaja Asal Kuningan Tersesat Di Hutan

Kamis 17-10-2024,13:24 WIB
Reporter : Andre Mahardika
Editor : Agun Gunarso

Nampaknya, kabar serupa didapat salah satu petugas Perhutani, Andri yang Mendapat kabar bahwa ada rekannya tersesat di kawasan dimaksud.

Mendapat laporan tersebut, Bayu bersama Andri langsung menelusuri lokasi yang dikirimkan Rijal.

"Saat itu juga, Info rijal meminta tolong, langsung menyebar dari mulai pemdes garawangi dan pemdes cihirup.

langsung melapor ke berbagai pihak

BACA JUGA:Road to World Champion, Aldi Satya Mahendra Siap Full Gasspoll di Seri Terakhir WorldSSP300 Jerez

Langsung bergerak di bantu dengan warga berangkat ke Hutan untuk mencari keberadaan Rijal," terangnya.

Bayu kembali menjelaskan, pencarian bersama sama membuahkan hasil. Dimana, Rijal ditemukan sekitar pukul 19.40 WIB dengan kondisi lingkung. Bahkan, Rizal terlihat mondar mandir ketakutan sampai sampai tidak bisa diajak bicara.

Setelah ditemukan, warga langsung membawanya ke pemukiman sambil menunggu pihak keluarga yang dijemput.

Sedangkan sepeda motor miliknya masih tertinggal di Hutan

Kategori :