Gak Cuma Kucing Loh! Inilah 6 Jenis Hewan Peliharaan yang Mudah Dirawat dan Menggemaskan

Gak Cuma Kucing Loh! Inilah 6 Jenis Hewan Peliharaan yang Mudah Dirawat dan Menggemaskan

Gak Cuma Kucing Loh! Inilah 6 Jenis Hewan Peliharaan yang Mudah Dirawat dan Menggemaskan-ist: webbox-radarkuningan.com

BACA JUGA:5 Tips Perawatan Kucing Anggora yang Dianjurkan Islam, Melalui Al Quran

2. Hamster

Tidak hanya kelinci, sebutan anabul juga dimiliki hewan peliharaan satu ini, yaitu hamster.

Nah, yang unik dari hamster ini adalah bentukanya yang kecil sehingga kalian gak perlu tempat yang luas untuk memeliharanya.

Kalian cukup menyiapkan kandang kecil ataupun tempat bekas aquarium yang bisa kalian dekorasi untuk dijadikan kandang hamster.

Dan karena penampilannya yang menggemaskan, kalian bisa menggunakannya sebagai tempat terapi ketika kalian merasa sedih atau badmood.

BACA JUGA:7 Rekomendasi Makanan Kucing Kering yang Murah dan Bagus Untuk Pertumbuhan! Cocok Untuk Jenis Apapun!

Meskipun begitu, sebelum kalian memutuskan untuk memeliharanya kalian perlu tahu bahwa hamster adalah hewan yang sulit bergaul sehingga tidak baik untuk membelinya dalam jumlah banyak sekaligus.

3. Landak mini

Jika kalian ingin mencari hewan peliharaan yang mudah dirawat dan juga cukup menantang dari kucing, hamster, dan juga kelinci, kalian bisa memilih landak mini.

Kalian pasti tahu landak memiliki duri yang tajam yang berada di punggungnya sebagai bentuk perlindungan diri ketika ia merasa terancam.

Nah, jangan takut kok karena landak mini ini berbeda dengan landak pada umumnya dan jauh lebih bersahabat dan mudah untuk dirawat.

BACA JUGA:Jangan Diberi Obat Manusia! Berikut 5 Cara Alami Mengobati Mata Kucing Belekan

Meskipun bersahabat, kalian masih perlu berhati-hati karena duri kecil pada landak mini ini masihlah tajam dan perlu diwaspadai.

4. Burung Lovebird

Hewan peliharaan yang mudah dirawat selanjutnya adalah burung lovebird. Cocok banget buat kalian yang hobi pelihara burung di rumah.

Burung ini memiliki penampilan yang cantik dan juga banyak dipelihara pecinta burung. Unggas satu ini juga termasuk sebagai hewan yang mudah dipelihara karena tubuhnya yang kecil .

Bagi para pecinta burung, lovebird ini sangat terkenal akan kicauannya yang merdu, bahkan sekarang ini banyak sekali lomba yang mengadu kicauan burung lovebird ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: