Ternyata Ini Alasan Kenapa Kucing Suka Pilih Pilih Makanan, Simak Cara Mengatasinya Berikut!

Ternyata Ini Alasan Kenapa Kucing Suka Pilih Pilih Makanan, Simak Cara Mengatasinya Berikut!

Ternyata Ini Alasan Kenapa Kucing Suka Pilih Pilih Makanan, Simak Cara Mengatasinya Berikut!-Daily Paws-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM – Memelihara kucing yang manja adalah hal yang merepotkan, terkadang kita bingun sendiri kenapa kucing suka pilih pilih makanan.

Kucing memang termasuk dalam salah satu hewan peliharaan yang pemilih dalam soal makanan.

Oleh karenanya banyak sekali kucing peliharaan yang membuat kalian, majikannya kerepotan untuk memberikannya makan.

Umumnya makanan kucing mengandung kandungan dan aroma ikan yang sangat disukai oleh anabul, tapi tidak jarang bahwa kucing yang masih mengeong meminta makanan meskipun sudah diberi makanan kucing.

BACA JUGA:Kucing Stres Karena Pindah Pemilik? Lakukan 5 Cara Ini Untuk Mengatasinya!

Hal ini sangat persis dengan apa yang dikutip dari laman Mental Fross tentang kucing yang merupakan hewan peliharaan yang pemilih dalam soal makanan.

Kenapa Kucing Suka Pilih Pilih Makanan?

Ternyata alasan dari kenapa kucing suka pilih pilih makanan adalah karena anabul mencari makanan yang sesuai dengan kebutuhannya.

Jawaban ini didasari dari sebuah penelitian yang diterbitkanb dalam Jurnal Royal Society Open Science, perilaku kucing mencari makanan yang selaras dengan kebutuhannya.

Ucing lebih suka makanan dengan protein tinggi dan lemak sedang karena energi daripada tekstur atau baunya.

BACA JUGA:3 Tips Cara Mengatasi Kucing Stres Karena Pindah Pemilik, Ternyata Mudah Lho!

Dalam penelitian ini, seekor kucing diberi makanan dengan rasio protein dan lemak yang bervariasi dalam rasa.

Makanan dapat memiliki rasa kelinci, ikan, atau jeruk. Pada akhirnya, kucing lebih suka makan sesuai kebutuhannya daripada rasanya.

Kucing tidak akan makan makanan lain sampai dia mendapatkan makanan yang memenuhi kebutuhan nutrisinya.

Jika kucing tidak merasa lapar, itu juga dapat menyebabkan kebiasaan memilih-milih makanan. Untuk ilustrasi, kucing yang dipelihara di dalam rumah sering mengalami ketidaknyamanan makanan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: