Kucing Buang Air di Kasur? Ini 4 Ciri Kucing Benci Pada Pemiliknya, yang Perlu Diketahui!

Kucing Buang Air di Kasur? Ini 4 Ciri Kucing Benci Pada Pemiliknya, yang Perlu Diketahui!

4 ciri kucing benci pada pemiliknya-twitter-radarkuningan.com

Tentu saja, beberapa kucing memang bermain sedikit kasar, dan sebagian besar kucing akan memberikan gigitan cinta sesekali, tetapi jika kucing menggigit dengan cukup keras hingga membuat luka, itu adalah salah satu tanda bahwa mereka sedang kesal dengan kita.

3. Ekor Kucing "Terlihat Marah"

Ciri kucing benci pada pemiliknya, juga dapat ditunjukan oleh gerakan ekor. Karena ekor kucing dapat menafsirkan suasana hati mereka dengan akurat.

BACA JUGA:Kenali 5 Tanda Kucing Ngambek Kepadamu, Yuk Hindari

Walaupun sulit untuk mengetahui apakah kucing kita sedang marah, dari melihat raut wajahnya saja. Namun, kamu dapat lebih mengetahui hal ini dengan memperhatikan ekornya.

Jika ekornya bergerak-gerak secara cepat, mengembang, berbaring rendah dan kaku, atau terseret-seret di tanah, mereka mungkin sedang merasa kesal, gelisah, stres, ataupun takut.

4. Mengabaikan Kita atau Menghindari Kontak Mata

Ciri kucing benci pada pemiliknya terakhir, dapat kita ketahui saat mereka mulai mengabaikan kita, ataupun menghindari kontak mata.

Ketika kucing tidak menyukai sesuatu, ia akan berpura-pura tidak menyukainya. Hal ini juga berlaku pada manusia. Terlebih lagi, kucing memang sangat mahir dalam memberikan sikap dingin.

BACA JUGA:Ternyata Inilah 6 Tanda Kucing Sedang Sedih Dan Cara Ampuh Menghiburnya

Oleh karena itu, jika seekor kucing menolak untuk menatap mata kita, bahkan setelah kita panggil. Ini dapat menjadi tanda bahwa kita adalah orang yang tidak disukai mereka.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: