5 Rekomendasi Rumah Makan Khas Sunda di Kuningan, Bisa Lesehan di Atas Perahu

5 Rekomendasi Rumah Makan Khas Sunda di Kuningan, Bisa Lesehan di Atas Perahu

Rekomendasi rumah makan khas Sunda di [email protected]

Pasalnya, di sini terdapat danau kecil yang dikelilingi pohon rimbun di setiap sudutnya membuat rumah makan Sunda ini kerap jadi pilihan terbaik.

Aneka hidangan yang disajikan juga terbilang enak dan lezat.

BACA JUGA:Inilah 5 Cara Membuat Kucing Senang dengan Kita, Para Pemilik Anabul Wajib Baca!

3. Cibiuk Resto Kuningan

Rumah makan Sunda di Kuningan Jawa Barat ini merupakan salah satu yang cukup populer di Kota Kuda.

Pasalnya, tempat makan ini merupakan salah satu dari cabang restoran Cibiuk yang tersebar di berbagai daerah seperti Majalengka, Bekasi, Garut dan Bandung.

Meski begitu, bagi Anda yang tengah menghabiskan waktu liburan di Kuningan, tidak ada salahnya untuk memilih Cibiuk Resto Kuningan sebagai tujuan wisata kuliner.

Menariknya, di sini Anda bisa menikmati aneka sajian khas Sunda di atas perahu.

BACA JUGA:3 Resep Makanan Kucing Persia Buatan Sendiri, Praktis dan Bikin Anabul Nagih!

4. Rumah Makan Saung Ema Kuningan

Tempat makan Sunda berikutnya yang bisa jadi pilihan wisata kuliner bareng keluarga adalah Rumah Makan Saung Ema Kuningan yang berlokasi di Jl. Moetarsih.

Ada banyak sajian khas Sunda yang siap memanjakan perut.

Sementara itu, tempat makan ini juga dilengkapi dengan area lesehan yang semakin menambah nuansa budaya Sunda.

Tak hanya itu, rumah makan ini memiliki beberapa fasilitas tambahan yang cukup lengkap seperti gedung acara, kolam ikan, mini zoo, dan taman bermain anak.

BACA JUGA:Mengenal 5 Tempat Wisata Kuningan Viral Yang Paling Banyak di Kunjungi 2024

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: