Kenapa Kucing Tidak Masuk Surga Padahal Hewan Kesayangan Rasulullah? Yuk Simak Jawabannya Di Sini!

Kenapa Kucing Tidak Masuk Surga Padahal Hewan Kesayangan Rasulullah? Yuk Simak Jawabannya Di Sini!

Kenapa Kucing Tidak Masuk Walaupun Hewan Kesayangan Rasulullah Saw -Sindonews Lifestyle-Radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Dikenal dengan hewan istimewa dan dimuliakan, ternyata kucing tidak masuk surga. Yuk cari tahu jawaban lengkapnya di sini!

Seperti kita tahu, kucing adalah hewan kesayangan Rasulullah Saw. Dan kucing juga merupakan hewan yang banyak disukai apalagi di Indonesia, menjadi primadona nya hewan peliharaan.

Namun bagaimana kucing dalam memandang Islam? Ada yang mengatakan bahwa kucing bukanlah hewan yang masuk kategori hewan yang akan masuk surga. Memangnya begitu?

Meski kucing sendiri merupakan hewan kesayangan Rasulullah Saw, serta banyak anjuran keutamaan dan keistimewaan memelihara kucing, ternyata kucing tidak masuk surga.

BACA JUGA: Pemilik Anabul Wajib Tau! Ini 7 Cara Mengetahui Kucing Bahagia dengan Pemiliknya Atau Tidak

Dijelaskan dalam hadits yang diriwayatkan oleh Muslim, tentang bagaimana kucing merupakan hewan yang suci.

“Kucing termasuk perhiasan rumah tangga, ia tidak dikotori oleh sesuatu” (HR. Muslim).

Berikut ini penjelasan mengapa kucing tidak masuk surga meskipun menjadi hewan kesayangan Rasulullah Saw.

Kenapa Kucing Tidak Masuk Surga?

Alasan kenapa kucing tidak masuk surga bukan berarti Allah SWT membenci hewan berbulu ini, tapi pada dasarnya, hewan dan manusia memiliki nasib yang berbeda ketika di akhirat kelak.

BACA JUGA: Pemilik Kucing Wajib Tahu, Kapan Kucing Bisa Hamil? Dan Terdapat Solusi Dalam Menurunkan Populasi yang Berlebihan

Pada dasarnya konsep Surga dan neraka bagi hewan dan manusia itu berbeda, keputusan masuknya mahluk Allah SWT ke dalam surga atau neraka dilihat dari berapa amal perbuatannya pada saat di dunia.

Konsep ini tentu tidak berlaku pada kucing, sehingga kucing bukanlah yang masuk ke dalam surga Allah SWT. 

Seperti yang dijelaskan dalam hadist yang diriwayatkan oleh Ibnu Jarir, yang artinya:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: