Inilah 5 Penyebab Kucing Agresif yang Perlu Kamu Pahami, Bisa Mencakar Hingga Mengigit

Inilah 5 Penyebab Kucing Agresif yang Perlu Kamu Pahami, Bisa Mencakar Hingga Mengigit

5 Penyebab Kucing Agresi-Pintarpet-Radarkuningan.com

Ketika kucing merasa dalam situasi yang tidak nyaman, kucing akan melampiaskan ketakutannya dengan menyerang.

Maka penting untuk memberikan lingkungan yang aman dan nyaman agar kucing tidak merasa terancam.

3. Perubahan Hormon

Kucing menjadi berubah galak dan agresif juga bisa disebabkan karena perubahan hormon. Hal ini misalnya terjadi saat kucing betina yang belum dikawinkan mengalami siklus kawin, sehingga akan mempengaruhi perubahan perilaku.

BACA JUGA: Gemas! Ternyata Inilah 5 Cara Kucing Membujuk dan Meminta Maaf Pada Pemiliknya, Apa Kamu Menyadarinya?

Kucing jantan yang belum disterilisasi juga cenderung lebih agresif untuk mempertahankan wilayah atau bersaing dengan kucing lainnya.

4. Kesakitan

Penyebab kucing menjadi agresif juga bisa karena rasa sakit. Hal ini akan memicu kucing menjadi lebih galak atau agresif. 

Kucing yang menyakitkan akan merespons dengan desisan atau geraman saat area sensitif disentuh.

Hal ini terutama terjadi jika rasa sakit tersebut disebabkan oleh gerakan fisik seperti ditendang atau dipukul.

BACA JUGA: Menyayat Hati! Ternyata Ini 5 Alasan Kucing Menangis yang Perlu Pemilik Anabul Khawatirkan

5. Trauma

Kucing juga bisa mengalami trauma. Bukan hanya manusia yang jika dikasari bisa trauma, kucing pun demikian. 

Efek kecemasan kronis akibat manusia di masa lalu atau perjuangan bertahan hidup di jalanan dapat membuat kucing menjadi agresif. Sehingga ketika ada seseorang yang menyentuhnya, kucing akan membalas dengan agresif.

Itulah yang menyebabkan beberapa mengapa kucing menjadi lebih agresif, yang perlu kamu pahami.***

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: