Daftar 5 Bakso Legendaris di Cirebon, Ada Mang Ita Hingga Urakan Pak Edi

Bakso Legendaris di Cirebon-Foto: baksotengklengbandung-Radarkuningan.com
RADARKUNINGAN.COM - Deretan kedai bakso legendaris di Cirebon ini bisa masuk dalam list kulineran Anda saat berkunjung ke kota udang.
Beberapa tempat makan bakso di Cirebon tersebut bahkan ada yang usianya sudah setengah abad.
Setiap kedai bakso memiliki ciri khas cita rasa yang identik dan melekat di lidah para penggemarnya.
Selain itu, harga untuk setiap porsi bakso juga relatif masih terjangkau dan ramah di kantong.
Berikut ini daftar bakso legendaris di Cirebon yang bisa menjadi destinasi wisata kuliner.
1. Bakso Mang Ita
Bakso Mang Ita ini merupakan salah satu tempat makan bakso yang melegenda di Kota Cirebon, Jawa Barat.
Diketahui, kedai bakso ini sudah berjualan sejak tahun 1970-an silam.
Meski terbilang sebagai kedai bakso legendaris, Bakso Mang Ita berhasil eksis dengan cita rasa bakso yang masih dipertahankan hingga sekarang.
BACA JUGA:10 Alamat Penjual Bakso di Kuningan yang Terkenal Enak, Sekali Coba Langsung Ketagihan.
BACA JUGA:Nikmatnya Santapan Kuliner Malam di Tempat Kuliner Malam Cirebon Berikut Ini!
Selain rasa yang enak dan lezat, kedai bakso ini juga memiliki tempat makan yang cukup luas dan bersih. Sangat nyaman untuk dijadikan tujuan wisata kuliner Anda.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: