Jangan Lupa Mampir! Ini 7 Tempat Oleh-oleh Khas Kuningan, Ada Tape Ketan hingga Gemblong

Jangan Lupa Mampir! Ini 7 Tempat Oleh-oleh Khas Kuningan, Ada Tape Ketan hingga Gemblong

Pusat oleh-oleh khas Kabupaten Kuningan yang bisa menjadi pilihan.-Teh Diah-radarkuningan.com

Lokasinya berada di Jl. Raya Bandorasa, Bandorasa Wetan, Kec. Cilimus, Kabupaten Kuningan.

Pusat Oleh-Oleh Jelita 

Pusat oleh-oleh selanjutnya yaitu Pusat Oleh-Oleh Jelita, menjadi destinasi untuk membeli oleh-oleh yang tak boleh dilewatkan.

BACA JUGA:Katanya ‘Ular Masuk ke Rumah Menjadi Alasan Kesialan Seseorang’ Apakah Benar? Inilah Alasan Ular Masuk Rumah!

Toko ini buka hingga malam hari, memudahkan para wisatawan untuk mendapatkan berbagai pilihan oleh-oleh. Terletak di Jalan Raya Bandorasa, Desa Bandorasa Wetan, Kecamatan Cilimus, Kabupaten Kuningan.

3. Pusat Oleh-oleh Cijoho

Beriktunya rekomendasi tempat oleh-oleh di Kungingan yaitu pusat oleh-oleh Cijoho, pengunjung dapat dengan mudah menemukan berbagai jenis oleh-oleh yang diinginkan. 

Karena itu, tidak mengherankan jika toko ini selalu ramai dikunjungi oleh pengunjung. Lokasinya berada di Jalan Siliwangi Nomor 47, Cijoho, Kuningan.

Pusat Oleh-Oleh Sari Raos

Selanjutnya pusat oleh-oleh yang harus dikunjungi dan untuk dibawa pulang yaitu toko oleh-oleh Sri Raos, menawarkan berbagai macam oleh-oleh khas yang lengkap dan tidak boleh dilewatkan.

BACA JUGA:Bolehkah Membunuh Ular yang Masuk Rumah? Inilah 2 Jenis Ular yang Dianjurkan Dibunuh Menurut Islam

Di sini, pengunjung dapat menemukan berbagai jenis kue, keripik, hingga minuman khas Kuningan. Lokasinya berada di Jalan Siliwangi Nomor 166, Mandirancan, Kuningan.

Pusat Oleh-Oleh Bu Sepuh

Pusat oleh-oleh Bu Sepuh yang terkenal ini sangat diminati karena menawarkan berbagai macam oleh-oleh khas tradisional Kuningan. 

Semua produk yang dijual di pusat ini berasal dari para UMKM lokal Kuningan, sehingga pengunjung bisa mendukung produk lokal saat berbelanja oleh-oleh. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: