Simak 5 Alasan Kenapa Kucing Suka Tidur di Kamar Mandi Berikut, yang Perlu Diperhatikan Catlovers!

Simak 5 Alasan Kenapa Kucing Suka Tidur di Kamar Mandi Berikut, yang Perlu Diperhatikan Catlovers!

Simak 5 Alasan Kenapa Kucing Suka Tidur di Kamar Mandi Berikut, yang Perlu Diperhatikan Catlovers!-photo by hepper-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Berikut 5 alasan kenapa kucing suka tidur di kamar mandi, yang perlu diperhatikan para pemilik hewan peliharaan kucing!

Kucing seringkali memiliki perilaku aneh dan unik, dimana hal inilah yang kadang membuat kita semakin sayang pada mereka.

Namun, ternyata kebanyakan perilaku aneh dan unik tersebut, memiliki alasan dan tujuannya sendiri.

Salah satu perilaku aneh tersebut, adalah ketika mereka suka tidur di dalam kamar mandi.

BACA JUGA:Nggak Cuma Kucing! Ini Rekomendasi Hewan Peliharaan Yang Bisa Kamu Pelihara, Nomor 1 Dijuluki Sahabat Manusia!

BACA JUGA:Kenapa Kucing Menjaga Pintu Kamar Tidur Kita? Berikut 4 Alasannya yang Sangat Menyentuh Hati

Untuk mengetahuinya lebih lanjut, Yuk, simak 5 alasan kenapa kucing suka tidur di kamar mandi berikut ini!

1. Dekat dengan Sumber Air Minum

Kucing adalah hewan peliharaan yang sangat membutuhkan persediaan air minum yang cukup banyak.

Dimana hal ini, mungkin bisa menjadi alasan dan penyebab kenapa kucing suka tidur di kamar mandi.

Karena dengan begitu, bak mandi ataupun closet dapat menjadi sumber air minum segar yang dapat dikonsumsi mereka kapanpun mereka butuhkan.

BACA JUGA:Oh, Ini 4 Alasan Kenapa Kucing Mengeong di Pintu Kamar Mandi, yang Sering Kita Sepelekan

BACA JUGA:No. 4 Bikin Baper! Berikut 5 Alasan Kenapa Kucing Mengikuti Kita ke Kamar Mandi

2. Suhu yang Dingin

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: