Caramu Kurang Tepat! Berikut 5 Cara Mengusir Kucing Kampung dengan Halus atau Tanpa Kekerasan

Caramu Kurang Tepat! Berikut 5 Cara Mengusir Kucing Kampung dengan Halus atau Tanpa Kekerasan

Caramu Kurang Tepat! Berikut 5 Cara Mengusir Kucing Kampung dengan Halus atau Tanpa Kekerasan-photo by pdsa-radarkuningan.com

Untuk mengatasinya, kita bisa memberikan beberapa gangguan seperti batu kerikil atau menyemprotkan bau yang tidak disukai kucing di tempat yang biasa mereka singgahi.

2. Menyemprotkan Bau yang Tidak Disukai Kucing di Sekitar Rumah

Selanjutnya, kita juga bisa menyemprotkan atau menyebarkan beberapa jenis bau atau aroma yang tidak disukai kucing kampung di sekitar rumah.

Bau seperti, kopi, mentol, lemon, jeruk, dan cabai, adalah bau yang sangat dihindari oleh kucing kampung.

BACA JUGA:Waspada! Ini Pertanda Rumah Banyak Cicak Menurut Ustadz Adi Hidayat, Simak 3 Cara Mengusirnya

BACA JUGA:Jangan Sakiti Kucing Liar Ketika Ingin Mengusirnya Akibat Berak Sembarangan, Inilah 5 Cara Harus Diketahui!

Karena aroma-aroma tersebut dapat mengganggu indra penciuman kucing yang sangat tajam.

Misalnya seperti sensasi perih dari cabai, ataupun bau yang membuat mual seperti kopi, dan lemon.

3. Membersihkan Lingkungan Rumah

Salah satu penyebab kucing kampung mendatangi rumah kita, juga bisa disebabkan karena mereka mencium adanya sumber makanan.

Dimana aroma ini biasanya datang dari tempat sampah ataupun sampah makanan yang berserakan.

BACA JUGA:Bikin Terharu! Berikut adalah 3 Cara Kucing Menghibur Pemiliknya yang Sedang Stres

BACA JUGA:4 Cara Mudah Menghilangkan Bau Mulut Kucing Kampung, yang Efektif dan Simpel!

Oleh karena itu, untuk mengatasinya kita perlu menjaga kebersihan rumah dan juga memastikan sampah-sampah makanan telah dibuang dan dirapihkan.

Sehingga kucing kampug, tidak memiliki ketertarikan tambahan untuk mengunjungi rumah kita.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: