Apakah Kadal Beracun Untuk Kucing? Ternyata Begini Penjelasan Penurut Ahli

Apakah Kadal Beracun Untuk Kucing? Ternyata Begini Penjelasan Penurut Ahli

apakah kadal beracun untuk kucing-radarkuningan.com-istimewa

RADARKUNINGAN.COM- Seringkali melihat kucing memakan hewan lainnya, salah satunya kadal. Dan apakah kadal beracun untuk kucing?

Sebagian besar,kadal tidak berbahaya aliasa tidak beracun. Jadi, semestinya tidak akan menimbulkan masalah bagi kucing anda.

Namun, ada beberapa makanan dari hewan yang membuat kucing sakit perut hanya karena tidak terbiasa memakannya.

Selain itu, bukan hal yang aneh pula jika kucing mengalami masalah pencernaan ringan saat memakan hewan utuh.

BACA JUGA:Mulai Muncul! Ini 4 Nama Calon Bupati Kuningan di Pilkada 2024, Ada Pak Pj, Pak Sekda dan Incumbent

Jadi, Apakah Kadal Beracun Untuk Kucing?

Perlu anda ketahui, bahwa bukan berarti semua kadal sepenuhnya aman. Beberapa situasi dapat menimbulkan masalah.

Misalnya beberapa kadal mengandung parasit yang dapat di tularkan ke kucing anda. Dan bisa jadi saja kucing anda mungkin secara tidak sengaja memakan kadal beracun.

Oleh karena itu, meskipun sebagian besar kadal aman. Beberapa diantaranya ada yang berbahaya, dan jika kucing anda terlalu sering memakan kadal, anda perlu memerhatikannya lagi.

Gejala Kucing Keracunan Kadal Beracun

Kucing yang mengalami keracunan kadal biasanya memiliki gejala tertentu yang bisa anda lihat langsung, diantaranya:

- Muntah Muntah

- Diare

- Kucing mengalami demam

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: