Pengidap Asam Lambung Harus Konsumsi Bunga Pepaya! Inilah 5 Manfaat Bunga Pepaya Bagi Kesehatan
Manfaat bunga pepaya bagi kesehatan, yaitu enzim pencernaan, efek antiinflamasi, mengurangi kembung dll-alodokter.com-radarkuningan.com
RADARKUNINGAN.COM – Ternyata bukan hanya buahnya yang bisa dimakan, melainkan bunga pepaya ini bisa dikonsumsi dan memiliki khasiat yang baik bagi kesehatan.
Jika anda memiliki riwayat asam lambung, maka cocok sekali untuk mencoba bunga pepaya ini, walaupun memiliki rasa yang pahit namun jika diolah dengan baik akan nikmat.
Terdapat kandungan enzim papain dan juga bersifat antiinflamasi sehingga bisa menjadi salah satu obat yang ampuh mengobati atau meredakan asam lambung.
Selain itu, bunga pepaya ini juga memiliki berbagai khasiat dalam hal pencernaan, berikut ini yang harus anda ketahui tentang bunga pepaya kaya akan kegunaan dalam kesehatan manusia.
Sehingga artikel ini bisa dijadikan edukasi dalam memahami bunga pepaya yang dikhususkan untuk kesehatan dan terdapat kandungan yang sangat bermanfaat, yaitu:
1. Enzim Pencernaan
Bunga pepaya kaya dengan kandungan enzim papain yang sangat penting dalam memecah protein dalam makanan.
Sehingga kehadiran kandungan ini dapat membantu proses pencernaan, terutama anda yang sedang bermasalah dalam pencernaan. Dengan begitu enzim papain ini berfungsui untuk mengurangi beban kerja lambung.
2. Efek Antiinflamasi
Terdapat sifat antiinflamasi yang berfungsi untuk membantu meredakan peradangan di dalam perut yang biasanya sebagai pemicu penyaikit asam lambung.
Dan terdapat berbagai penelitian bahwa bunga pepaya ini memiliki manfaat yang baik dalam mencegah dan mengobati penyakit asam lambung.
3. Mengurangi Kembung
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: