Begini 4 Cara Mengolah Bunga Pepaya yang Benar Sebelum Dimasak, Agar Tidak Pahit dan Hilang Getahnya

Begini 4 Cara Mengolah Bunga Pepaya yang Benar Sebelum Dimasak, Agar Tidak Pahit dan Hilang Getahnya

4 Cara Tepat Mengolah Bunga Pepaya Agar Tidak Pahit dan Hilang Getahnya-Morula IVF-Radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Pohon pepaya merupakan salah satu jenis tanaman yang bisa diambil manfaatnya, mulai dari daun, buah, bahkan Bunya nya yang bisa dikonsumsi.

Bunga pepaya bisa dikonsumsi, dengan mengolahnya menjadi berbagai varian masakan seperti tumis. Atau bisa juga direbus dan disatukan ke dalam salad.

Bunga pepaya memang dikenal memiliki sejumlah manfaat yang baik untuk kesehatan, diantaranya membantu mengontrol kadar kolesterol dalam tubuh.

Namun, sebelum mengolahnya, kamu perlu mengetahui cara pengolahan yang benar. Sebab bunga pepaya ini memiliki rasa pahit dan punya getah yang kadang bikin gatal.

BACA JUGA: Mengapa Pemangkasan pada Dahan Janda Bolong Dilakukan? Inilah 4 Manfaat yang Bisa Dilihat, Bikin Semakin Indah

Dilansir dari laman hellosehat.com, berikut ini tips mengolah bunga pepaya yang benar, diantaranya:

1. Pilih bunga pepaya yang segar dan lay

2. • Pastikan untuk mencuci bersih bunga pepaya di bawah air mengalir untuk menghilangkan kotoran

3. Masak hingga matang agar bakteri pada bunga pepaya benar-benar hilang

4. Hindari mengonsumsi secara berlebihan, dan dalam batas wajar

Itulah beberapa tips aman mengonsumsi bunga pepaya agar bisa dikonsumsi. Selain tips ini, ada beberapa cara mengolah bunga pepaya sebelum dikonsumsi agar tidak pahit dan hilang getahnya. 

BACA JUGA: 3 Resep Tumis Bunga Pepaya Anti Pahit, Mudah dan Praktis, Dijamin Bikin Suka dan Ketagihan!

Dilansir dari laman fimela.com, berikut cara membuat bunga pepaya yang tepat agar tidak pahit dan getahnya hilang, yaitu:

1. Gunakan Asam Jawa

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: