Ternyata Inilah 5 Tanaman Pembawa Aura positif, Cocok Ditanam Di Rumah

Ternyata Inilah 5 Tanaman Pembawa Aura positif, Cocok Ditanam Di Rumah

--

RADARKUNINGAN.COM- Tanaman selain indah dipandang dan memiliki wangi yang menenangkan, ternyata ada beberapa Tanaman pembawa aura positif juga loh!

Jenis tanaman pembawa aura positif ini memiliki kekuatan untuk menyegarkan udara, memberikan keindahan visual dan diyakini bisa membawa energi positif ke dalam ruang di mana mereka ditempatkan. 

Tenang saja, rekomendasi jenis tanaman pembawa aura positif ini tidak akan memakan banyak ruang, sehingga rumah tetap minimalis dan indah dipandang.

Yuk langsung saja simak, berikut beberapa deretan tanaman pembawa aura positif yang bisa anda jadikan referensi untuk coba ditanam. 

BACA JUGA:Resep Tumis Bunga Pepaya Khas Manado, Enaknya Bikin Nampol!

5 Tanaman Pembawa Aura positif

1. Tanaman Bunga Lavender

Bunga Lavender merupakan salah satu jenis tanaman pembawa aura positif, karena jenis tanaman cantik berwarna ungu yang menakjubkan.

Bunga ini memiliki aroma menenangkan yang dapat membantu meredakan stres dan kecemasan. Banyak orang percaya bahwa kehadiran lavender di rumah dapat menciptakan suasana yang tenang dalam kehidupan sehari-hari.

BACA JUGA:Ernando Ari Tampil Gemilang di Bawah Mistar, Tepis Penalti Hingga Berjibaku Terbang

2. Tanaman Mint

Tanaman mint dinobatkan sebagai tanaman pembawa aura positif karena aromanya yang segar dan beberapa orang meyakini bahwa mint dapat membantu meningkatkan suasana hati menjadi lebih bagus.

Menanam mint di rumah dapat memberikan nuansa yang menyegarkan dan memberikan keceriaan dalam kehidupan sehari-hari.

3. Tanaman Peace Lily 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: