Bagaimana Cara Merawat Kucing Tua? Inilah 4 Cara agar Kucing Sehat, Bugar dan Memperpanjang Usia!

Bagaimana Cara Merawat Kucing Tua? Inilah 4 Cara agar Kucing Sehat, Bugar dan Memperpanjang Usia!

Cara merawat kucing tua sehingga menjadi sehat, bugar dan memperpanjang usianya.-bola.com-radarkuningan.com

3. Tercukupi Minumnya

Kucing yang telah tua biasanya sangat membutuhkan asupan mineral sehingga pastikan memberi air dengan cukup dan meletakkannya pada area yang mudah dijangkau oleh kucing.

Dengan terpenuhinya tersebut menjadikan tidak dehidrasi dan akan lebih sehat ketika terpenuhi air minumnya, namun terkadang kucing yang tua-tua enggan untuk meminum air.

BACA JUGA:HATI-HATI! Inilah 5 Dampak Buruk Mengonsumsi Bunga Pepaya Berlebihan

Oleh karena itu untuk solusinya adalah memberikan makanan yang bertekstur basah atau wet food sehingga kucing peliharaan akan terpenuhi cairannya dan tidak menyebabkan kucing menjadi dehidrasi.

4. Membantu Menjaga Kebersihan

Kucing yang telah tua biasanya lebih malas dibandingkan dengan kucing yang muda, secara alami kucing memiliki kebiasaan menjilat tubuhnya hal tersebut menjadi tanda bahwa kucing menyukai kebersihan.

Seiring bertambahnya usia kucing tua menjadi lebih malas untuk membersihkan tubuhnya, dengan begitu pastikan anda membantu kucing dengan cara menyisir bulunya, grooming badannya, dan membersihkan area lingkungan kucing agar kucing tidak terkena penyakit.

Itulah beberapa informasi tentang merawat kucing yang telah tua agar tetap sehat dan bugar, semoga informasi ini dapat bermanfaat bagi Anda yang memiliki kucing tua.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: