Bulu Kucing Sering Rontok? Ternyata ini 5 Penyebab Bulu Kucing Sering Rontok, Serta Cara Mengatasinya

Bulu Kucing Sering Rontok? Ternyata ini 5 Penyebab Bulu Kucing Sering Rontok, Serta Cara Mengatasinya

Bulu Kucing Sering Rontok? Ternyata ini 5 Penyebab Bulu Kucing Sering Rontok, Serta Cara Mengatasinya-photo by purina-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Bulu anabul sering rontok? Berikut adalah 5 penyebab bulu kucing rontok yang ternyata jarang diperhatikan pemilik hewan peliharaan kucing!

Sebagai pemilik hewan peliharaan kucing, sudah menjadi tugas kita untuk memastikan kesejahteraan, kebersihan, hingga kesehatan dari hewan peliharaan kita.

Namun, hingga sekarang ternyata masih banyak catlovers atau cat owner yang masih jarang memperhatikan kesehatan bulu dari anabul mereka.

Dimana seringkali, rambut hewan peliharaan kucing mereka rontok dan menyebabkan ketidak nyamanan yang cukup mengganggu baik untuk kucing ataupun pemilik kucing.

BACA JUGA:6 Cara Mengetahui Tingkat Kebahagiaan Kucing dari Posisi Tidurnya, Apa Anabul Sudah Bahagia?

BACA JUGA:Waspada! Inilah 5 Jenis Penyakit Berbahaya yang Bisa Menjangkit Kucing Peliharaan Anda

Nah, untuk mencegah dan mengatasi hal tersebut, pada artikel kali ini kita akan mencoba menjelaskan beberapa cara untuk mencegah bulu kucing rontok serta beberapa penyebabnya.

1. Konsumsi Makanan yang Buruk

Hewan peliharaan kucing membutuhkan beberapa asupan vitamin dan juga mineral tertentu untuk membuat bulu atau rambut mereka cerah, lebat, dan juga mengkilap.

Maka dari itu, memperhatikan diet atau konsumsi makanan kucing dengan nutrisi yang bagus dan cukup tentu dapat mencegah kerontokan rambut ini.

Jadi, jika kamu curiga apakah makanan atau asupan nutrisi mereka kurang bagus untuk rambut kucing, cobalah untuk periksa bahan makanan dan memenuhi nutrisi yang dibutuhkan agar rambut tidak rontok dan indah.

BACA JUGA:Jangan Sembarangan Dipelihara! Inilah 5 Jenis Kucing yang Tidak Boleh Dipelihara di Rumah Karena Berbahaya

BACA JUGA:Bikin Terharu, Ternyata Ini 5 Alasan Kenapa Bangkai Kucing Jarang Ditemukan Kecuali Akibat Kecelakaan

Beberapa asupan nutrisi yang diperlukan untuk menjaga bulu hewan peliharaan kucing diantaranya seperti:

  • Protein
  • Lemak Omega 3 dan Omega 6
  • Vitamin E
  • Vitamin A
  • Biotin
  • Zinc
  • Asam Amino

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: