6 Ras Kucing yang Berbahaya Untuk Dipelihara, No. 4 Sering Disepelekan!

6 Ras Kucing yang Berbahaya Untuk Dipelihara, No. 4 Sering Disepelekan!

6 Ras Kucing yang Berbahaya Untuk Dipelihara, No. 4 Sering Disepelekan!-photo by wildcat sanctuary-radarkuningan.com

Selanjutnya, kucing bengal yang dikenal dengan tampilan eksotis dan pola bulu totol-totol seperti macan tutul ini juga dianggap berbahaya untuk dipelihara orang biasa.

Karena kucing bengal sendiri dikenal sebagai kucing yang sangat aktif dan memiliki naluri berburu yang kuat, hal ini membuat mereka membutuhkan banyak stimulasi baik itu mental ataupun fisik.

Bahkan, jika mereka tidak mendapatkan perhatian yang cukup, mereka bisa mengembangkan sifat dan perilaku destruktif yang dapat merugikan kita.

Oleh karena itu, jika kamu ingin memelihara ras kucing ini, akan sangat direkomendasikan untuk menyediakan banyak mainan dan juga waktu bermain yang banyak pula.

BACA JUGA:Bulu Kucing Sering Rontok? Ternyata ini 5 Penyebab Bulu Kucing Sering Rontok, Serta Cara Mengatasinya

BACA JUGA:6 Cara Mengetahui Tingkat Kebahagiaan Kucing dari Posisi Tidurnya, Apa Anabul Sudah Bahagia?

3. Savannah

Ras kucing yang dikenal berbahaya untuk dipelihara selanjutnya adalah kucing savannah, dimana mereka dikenal sebagai hasil persilangan antara kucing domestik dan juga kucin serval afrika.

Kucing savannah dikenal sangat energik dan memiliki naluri liar yang sangat kuat, sehingga mereka cenderung dapat berubah menjadi agresif jika tidak dilatih dan disosialisasikan dengan baik.

Ukuran mereka yang besar juga beresiko untuk mengintimidasi anggota keluarga rentan seperti anak-anak atau lansia.

4. Siamese

Meskipun kucing siamese dikenal sebagai ras kucing yang sangat vokal dan suka bersosialisasi, namun kucing ini dianggap berbahaya untuk dipelihara karena beberapa alasan yang sering disepelekan.

BACA JUGA:Waspada! Inilah 5 Jenis Penyakit Berbahaya yang Bisa Menjangkit Kucing Peliharaan Anda

BACA JUGA:Jangan Sembarangan Dipelihara! Inilah 5 Jenis Kucing yang Tidak Boleh Dipelihara di Rumah Karena Berbahaya

Karena kepribadiannya yang sangat energik, membuat kucing siamese seringkali menuntut perhatian pada pemiliknya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: