Kucing Kesayangan Mogok Makan? Ini Dia 4 Penyebab dan Solusinya!
kucing kesayangan mogok makan, -Foto: istimewa. -radarkuningan.com
RADARKUNINGAN.COM - Bagaimana jika kucing kesayangan mogok makan? Apa yang harus kita lakukan? Simak penjelasannya sampai selesai di sini!
Sebagai pecinta kucing, melihat hewan peliharaan kesayangan tiba-tiba mogok makan tentu menimbulkan kecemasan.
Rasa lapar yang hilang pada kucing dapat menjadi tanda masalah kesehatan yang serius.
Namun, jangan panik dulu! Ada beberapa kemungkinan penyebab kucing tidak mau makan secara tiba-tiba.
Tidak semua menandakan kondisi yang berbahaya. Berikut beberapa di antaranya:
1. Perubahan Kebiasaan
Kucing adalah hewan yang peka terhadap perubahan.
BACA JUGA:Ojek Online Tak Bisa Parkir di Pertokoan Jl Siliwangi Kuningan, Omzet Pedagang Makin Ngedrop
Hal-hal seperti perpindahan rumah, perubahan tempat makan atau minum, bahkan pergantian merek makanan, dapat membuat mereka stres dan kehilangan nafsu makan.
2. Masalah Kesehatan
Penyebab paling umum kucing mogok makan adalah karena masalah kesehatan.
Berbagai penyakit, seperti infeksi virus atau bakteri, penyakit pencernaan, radang gusi, hingga masalah gigi, dapat membuat kucing merasa tidak nyaman dan enggan makan.
3. Kebosanan
Sama seperti manusia, kucing juga bisa bosan dengan makanan yang sama.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: