Selain Keju, Berikut 4 Umpan Terbaik Untuk Perangkap Tikus Rumahan
Selain Keju, Berikut 4 Umpan Terbaik Untuk Perangkap Tikus Rumahan-photo by phenom pest control-radarkuningan.com
RADARKUNINGAN.COM - Enggan menggunakan keju sebagai perangkap tikus? Berikut adalah 4 jenis umpan terbaik untuk perangkap tikus rumahan yang bisa kamu coba!
Keberadaan tikus dirumah, dapat menghadirkan banyak gangguan yang sangat menjengkelkan dan bisa membuat kita frustasi.
Beberapa diantaranya adalah merusak furnitur, mengotori berbagai ruangan, hingga mencuri makanan-makanan kita.
Untuk itu, kebanyakan orang lebih memilih untuk mengendalikan kehadiran tikus di rumah menggunakan perangkap tikus.
BACA JUGA:Ampuh Usir Tikus Tanpa Tersisa, Berikut 7 Aroma Yang Tidak Disukai Tikus
BACA JUGA:7 Rekomendasi Racun Tikus yang Ampuh Membasmi Hama Tanpa Gagal, Lengkap Dengan Harganya
Dimana kebanyakan perangkap tikus ini memerlukan umpan agar bisa memancing tikus masuk ke dalam perangkap.
Nah, jika kamu memang sedang minim stok keju atau sedang mengirit pengeluaran, berikut adalah beberapa alternatif lain yang bisa kamu gunakan untuk memancing tikus.
1. Selai Kacang
Salah satu umpan yang populer dipakai selain keju adalah selai kacang, karena selai kacang memiliki aroma yang kuat dan rasa manis yang disukai tikus.
Selain itu, tekstur lengket yang dimiliki selai kacang juga membuat tikus harus menghabiskan waktu lebih lama di perangkap, meningkatkan peluang mereka tertangkap.
BACA JUGA:Bikin Tikus Kapok Dengan 5 Racun Tikus Alami yang Mudah Dibuat dan Ampuh Basmi Hama
BACA JUGA:Kenapa Masih Ada Tikus Walau Sudah Menjaga Kebersihan Rumah? Ternyata Ini 3 Alasannya
2. Daging yang Diasinkan atau Dimasak
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: