Rupanya Mudah, Begini 5 Tips Usir Tikus Menggunakan Pasta Gigi

Rupanya Mudah, Begini 5 Tips Usir Tikus Menggunakan Pasta Gigi

tips usir tikus menggunakan pasta gigi-youtube Erdi Story-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Setiap orang pasti rumahnya pernah didatangi oleh hewan pengerat sekaligus hama yang satu ini yaitu tikus.

Menurut kementerian kesehatan Indonesia tikus adalah hewan kosmopolitan kebutuhan yang sering didapatkan tikus di lingkungan rumah adalah sumber pakan, tempat bersarang, dan tempat berlindung. 

Rumah adalah salah satu tempat yang sempurna bagi tikus, maka jangan heran apabila sering menemukan kotoran tikus yang tersebar di berbagai sudut rumah.

Berbagai cara dan solusi banyak dilakukan untuk mengusir hewan pengerat ini, salah satunya menggunakan bahan-bahan yang tidak kita sangka seperti pasta gigi atau odol, rupanya ada 5 tips usir tikus menggunakan pasta gigi.

BACA JUGA:Jarang Disadari, Rupanya Inilah 6 Jenis Hewan Yang Sering Ditemukan Di Rumah, Apakah Menganggu?

Bagaimana caranya?

Berikut 5 Tips Usir Tikus Menggunakan Pasta Gigi

1.Oleskan Pasta Gigi di Jalur yang Sering Dilalui Tikus

Letakkan garis tebal pasta gigi di tempat-tempat yang sering dilalui tikus, seperti di sekitar lubang, di belakang kulkas, atau di bawah wastafel. Tikus cenderung menghindari area tersebut karena bau mint yang menyengat.

Bau mint yang kuat dari pasta gigi dapat mengganggu indra penciuman tikus, membuat mereka merasa tidak nyaman dan memilih untuk menjauh.

2.Letakkan Bola Kapas yang Dibasahi Pasta Gigi di Sarang Tikus

Celupkan bola kapas ke dalam pasta gigi dan letakkan di dalam sarang tikus. Tikus akan meninggalkan sarangnya karena aroma mint yang tidak disukai.

Selain itu, pasta gigi juga bisa menghalangi tikus untuk kembali ke sarang yang sama. Cara ini sangat efektif jika Anda sudah menemukan lokasi sarang tikus di rumah.

BACA JUGA:3 Daftar iPhone Bekas yang Masih Layak Dibeli dan Digunakan Hingga Tahun 2028!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: