Sedang Mencari Tablet untuk Bekerja? Berikut 5 Rekomendasi Tablet Terbaik yang Bisa Jadi Pilihan

Sedang Mencari Tablet untuk Bekerja? Berikut 5 Rekomendasi Tablet Terbaik yang Bisa Jadi Pilihan

Rekomendasi tablet untuk kerja -Pixabay-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Tablet saat ini sudah menjadi kebutuhan, karena bisa dipakai bekerja atau menuangkan kreativitas.

Salah satu hal yang membuat tablet sangat digemari ketimbang laptop adalah mudah dibawa kemana-mana, ringkas dan praktis.

Beberapa jenis pekerjaan seperti menulis, membuat desain, edit video, bahkan membuat presentasi, dapat dengan mudah dilakukan di perangkat yang kerap disebut tab ini.

Tidak hanya untuk bekerja, tablet juga sangat menunjang untuk hiburan. Memutar video, mendengarkan musik hingga menyaksikan layanan streaming menjadi sangat mudah.

BACA JUGA:Jembatan Semar Rusak Parah, Warga Wilanagara Bikin Jembatan Darurat Melintasi Sungai Cisanggarung

Dari sisi tampilan, desain yang minimalis membuat banyak orang masih mengincar gadget yang satu ini.

Nah, berikut adalah rekomendasi tablet yang bisa menjadi pilihan untuk bekerja maupun hiburan:

1. iPad Mini 6

Jika kamu mencari tablet dengan desain minimalis dan elegan, Apple iPad Mini 6 bisa menjadi pilihan kamu.

BACA JUGA:5 Tanaman Hias Outdoor Berbunga Indah, Punya Warna yang Memikat dan Menarik Mata!

Berbeda dengan jenis iPad lainnya, iPad Mini 6 didesain dengan desain yang baru dan dilengkapi dengan touch ID.

Keunggulan dari iPad ini adalah didukung dengan 5G dan menggunakan chipset Apple A15 Bionic terbaru.

2. Samsung Galaxy Tab A8 10.5

Tablet satu ini memiliki layar 10.5 inci dengan konfigurasi chipset Unisoc Tiger T618. Tablet ini juga bisa digunakan untuk bekerja.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: