5 Jenis Tanaman Apotek Hidup yang Bisa Ditanam di Rumah

5 Jenis Tanaman Apotek Hidup yang Bisa Ditanam di Rumah

Tanaman Jahe bisa digunakan untuk berbagai keperluan sesuai dengan pengolahannya--Prefik - Tangkapan layar

RADARKUNINGAN.COM - Sejak zaman dahulu, pengobatan secara alami sudah dipercaya baik dan ampuh untuk menyembuhkan sakit penyakit.

Biasanya, pengobatan ini didapat dari tanaman apotek hidup yang diracik sedemikian rupa agar bisa menjadi obat-obatan yang bermanfaat untuk kesehatan.

Tak hanya sebagai obat, tanaman apotek hidup ini juga bisa menjadi cara untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

Tahukah kamu, bahwa ada begitu banyak tanaman apotek hidup yang bisa ditanam di area sekitar rumah?

BACA JUGA:Lebih dari Sekadar Olahraga, Benarkah Sepak Bola Brazil Setara dengan Agama? Mari Kita Bahas!

Dengan begitu, kamu bisa mengontrol kualitas dari tanaman tersebut agar tetap alami tanpa bahan pengawet.

Bagi kamu yang ingin menanamnya, berikut beberapa jenis tanaman apotek hidup yang bisa ditanam di rumah secara lebih detail. Yuk disimak.

Pertama, Jahe bisa digunakan untuk berbagai keperluan sesuai dengan pengolahannya.

Tanaman ini bisa untuk bumbu dapur, diracik sebagai minuman, bahkan juga berperan sebagai obat.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Tempat Camping di Majalengka yang Hits dan Favorit, No.3 Dikenal Raja Ampat-nya Majalengka

Tanaman jahe biasanya ditemukan ada di jamu, wedang, dan lain sebagainya.

Memang, minum jahe saat cuaca sedang dingin adalah pilihan terbaik karena mampu menghangatkan tubuh.

Jahe juga berfungsi sebagai pelancar sistem pencernaan, lho! Bagi ibu hamil, minuman jahe hangat juga bisa meredakan morning sickness di trimester pertama kehamilan.

Kedua, Daun sirih dikenal memiliki banyak manfaat baik untuk kesehatan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: radarkuningan.com