No. 4 Jarang Ada yang Tau! Ini 4 Cara Menghindari Ping Tinggi Saat Bermain Mobile Legends

No. 4 Jarang Ada yang Tau! Ini 4 Cara Menghindari Ping Tinggi Saat Bermain Mobile Legends

No. 4 Jarang Ada yang Tau! Ini 4 Cara Menghindari Ping Tinggi Saat Bermain Mobile Legends-photo by vcgamers-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Seperti kebanyakan orang lainnya, kita sebagai pemain game MOBA tentu akan sangat kesal ketika Ping atau jaringan Internet kita sangat tinggi.

Karena ping atau jaringan internet yang tinggi dapat mengganggu performa kita saat sedang bermain, sehingga dapat mencegah kita untuk meraih kemenangan.

Nah, dalam game MOBA seperti Mobile Legends tentunya kita paham bahwa kualitas Ping yang bagus ditandakan dengan angka yang lebih kecil.

Semakin kecil Ping atau lattency-nya, akan semakin lancar pula pengalaman kita bermain game kompetitif atau esport seperti Mobile Legends ini.

BACA JUGA:RRQ Zaya Resmi Farewell! RRQ Beneran Rombak Besar-besaran?

Cara Mengatasi Ping Tinggi Ketika Main Mobile Legends

Nah, agar kita terhindar dari kualtias jaringan atau ping yang buruk ketika bermain Mobile Legends, berikut adalah beberapa tips yang mungkin bisa membantu kamu!

1. Hindari Menggunakan Jaringan Wi-Fi Publik

Koneksi internet yang tidak stabil adalah salah satu penyebab utama ping mobile legends menjadi tinggi. Dimana salah satu potensi ini terjadi bisa disebabkan karena kita memakai jaringan Wi-Fi publik.

Karena umumnya koneksi Wi-Fi publik akan lebih beresiko untuk memiliki performa yang lambat dan tidak stabil.

Sehingga akan lebih baik untuk menggunakan koneksi pribadi seperti data seluler atau Wi-Fi pribadi.

BACA JUGA:8 Nama Roster FNATIC ONIC di MSC 2024, Siap Berlaga Lawan Arab Saudi di Hari Pertama

2. Tutup Aplikasi Lain yang Menggunakan Internet

Aplikasi lain yang berjalan di latar belakang dapat menghabiskan bandwidth dan menyebabkan ping tinggi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: