Ketahui, Basic Skincare untuk Kulit Berjerawat, Calming

Ketahui, Basic Skincare untuk Kulit Berjerawat, Calming

Pilihlah pelembap yang ringan dan bebas minyak supaya gak menyumbat pori-pori.--Adriana Martins - Tangkapan Layar

Bahan-bahan ini punya tugas khusus, seperti mengeringkan jerawat, mengurangi peradangan, dan membantu menghilangkan minyak berlebih.

BACA JUGA:FIX! Maarten Paes Absen di Round 3 Kualifikasi Piala Dunia Lawan Arab Saudi, Exco PSSI Beberkan Alasannya 

Pilih produk yang sesuai dengan jenis kulit dan masalah jerawat kamu.Cara pakainya juga gampang banget, kok.

Setelah mencuci muka dan memastikan kulit dalam keadaan kering, oleskan produk pengobatan jerawat ke area yang berjerawat atau ke seluruh wajah kalau kamu menggunakannya sebagai langkah pencegahan.

Jangan berlebihan memakai obat jerawat, ya. Dengan mengaplikasikan obat secukupnya, kulit jadi gak mudah terkena iritasi dan jerawat juga cepat kering.

Ketiga, Meski kulitmu berjerawat, tetap saja butuh pelembap, lho. Skincare membantu menjaga kulit tetap lembap dan mencegahnya jadi kering, yang pastinya dapat memperburuk jerawat.

BACA JUGA:Jadwal Lengkap Persib Bandung di AFC Berdekatan dengan Timnas Indonesia

Pilihlah pelembap yang ringan dan bebas minyak supaya gak menyumbat pori-pori.

Produk yang mengandung bahan seperti hyaluronic acid atau glycerin bisa jadi pilihan yang tepat.Pastikan pelembap kamu juga mengandung tabir surya.

Perlindungan dari sinar matahari itu super penting, karena sinar UV bisa bikin jerawat makin parah dan menyebabkan bekas jerawat yang sulit hilang.

Jadi, pilih pelembap dengan SPF minimal 30 untuk melindungi kulit dari paparan matahari. Semoga bermanfaat ya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: radarkuningan.com