Cocok untuk Kegiatan Bukber, Berikut 3 Tempat di Jakarta Timur dengan Menu Nikmat

Cocok untuk Kegiatan Bukber, Berikut 3 Tempat di Jakarta Timur dengan Menu Nikmat

Potret salah satu menu di Kedai Malabar-Tangkap layar-Instagram @kedai_malabar-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Buka bersama atau biasa disebut dengan bukber, sebuah tradisi makan bersama saat menikmati menu buka puasa di bulan Ramadhan.

Mayoritas yang melaksanakan bukber di bulan puasa, biasanya sesama teman atau rekan kerja meskipun keluarga besar yang menggelar juga ada.

Ada banyak tempat untuk melaksanakan bukber bersama orang terdekat.

Salah satunya yaitu berada di daerah Jakarta Timur yang menawarkan beragam hidangan nikmat.

Berikut merupakan 3 tempat bukber yang menunya nikmat di Jakarta Timur

BACA JUGA:Order Online Dibuka, Dapatkan GEAR ULTIMA Motor Kuat, Hebat, No Debat

1. Kedai Malabar

Tempat bukber di Jakarta Timur yang pertama ini mempunyai aneka sajian nikmat yaitu Kedai Malabar. 

Kedai ini menawarkan beragam menu sedap yang pas untuk buka puasa dengan harga yang cukup terjangkau.

Pilihan menunya juga variatif, ada lontong sayur, seblak, soto Betawi, pizza, pasta, dan juga berbagai jenis kudapan nikmat lainnya.

Alamatnya sendiri berada di Cipinang Jaya Raya No.27B, Cipinang Besar Selatan, Kecamatan Jatinegara, Kota Jakarta Timur, Jakarta.

Kedai Malabar buka setiap hari mulai pukul 11.00 sampai 23.00 WIB

Dengan harga menu yang ditawarkan mulai dari Rp25 ribu.

BACA JUGA:Peresmian Yamaha Flagship Shop di Bandung, Wujud Nyata Realisasi Premium Dealer Layani Konsumen

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: