Alat Feliway Diffuser biasanya digunakan untuk mengeluarkan zat feromon dari tubuh kucing. Alat ini bisa membuat kucing lebih tenang saat masuk birahi.
Cara kerja feliwey diffuser ini mirip dengan pengharum ruangan. Jadi alat ini mengeluarkan zat-zat tertentu yang bertujuan untuk mencegah kucing hamil. Alat ini juga tergolong instan karena bisa diberikan sebelum kucing terlihat birahi.
3. Tambah Porsi Makan
Cara agar kucing tidak hamil tanpa steril selanjutnya adalaha menambah porsi makan. Kucing cenderung kurang makan saat masuk masa birahi.
BACA JUGA:Herpes Kucing: Dampak dan Risiko Penularan ke Manusia, Ketahui Penyebab dan Cara Mencegah
Cobalah memberi kucing makanan lebih banyak. Jika makanan sehari-hari tidak memikat, kamu perlu mendapatkan makanan yang lebih enak lagi.
Ketika kucing sudah kenyang, biasanya dia akan tetap tenang dan tidak birahi.
4. Mencampurkan Makan dengan Ragi
Cara lainnya agar kucing tidak hamil tanpa steril adalah dengan mencampurkan ragi pada makanannya.
Ambil beberapa sendok makan ragi dan campurkan dengan benar. Lalu berikan campuran pakan pada kucing. Untuk mencegah kucing hamil, masukkan ragi ke dalam makanan mereka.
BACA JUGA:Tips dan Agar Kucing Kampung Nurut dan Tidak Nakal, Lakukan Langkah Ini
Namun, jangan memberikan ragi ke makanan kucing hamil. Hal ini bisa menyebabkan anak kucing lahir dengan kondisi cacat atau induk kucing keguguran.
Namun metode ini kadang-kadang tidak berhasil karena kucing tidaqk suka makanan berbau menyengat, terutama jika ditambahkan ragi, yang sangat menyengat bagi mereka.
5. Cegah Kucing Keluar Saat Birahi
Jangan lepaskan kucing anda keluar rumah saat birahi. Kucing birahi membuat suara keras dan suka memanggil kucing jantang. Akan sangat berbahaya jika terllau banyak kucing jantan di luar rumah.
Oleh karena itu, kucing yang sedang birahi lebih baik disimpan di dalam kandang atau tidak boleh sampai keluar rumah hingga hilang dari kondisi birahinya.