Inilah 5 Manfaat Sterilisasi Kucing Betina, Pemilik Anabul Betina Wajib Simak!

Minggu 21-01-2024,16:00 WIB
Reporter : Herdi Dwitama
Editor : Herdi Dwitama

RADARKUNINGAN.COM – Bagi pemilik kucing betina, sterilisasi merupakan tindakan yang wajib dilakukan untuk menekan tingkat kelahirannya.

Tapi ternyata manfaat sterilisasi kucing betina tidak hanya terpaku pada menekankan tingkat kelahiran anak kucing, lho.

Steril kucing ini merupakan tindakan menghilangkan kemampuan reproduksinya, umumnya sekarang metode steril terdapat dua , yaitu cara operasi dengan melakukan injeksi.

Pada kucing betina, operasi steril biasanya dilakukan dengan mengangkat organ ovarium atau uterus dalam tubuhnya sehingga ia tidak dapat menggunakannya lagi.

BACA JUGA:Yuk Kenali, 5 Ciri-Ciri Kucing Sakit Yang Harus di Sadari Olehmu, Jangan Sampai Kucing Tersiksa!

Dan teruntuk kalian yang memelihara kucing, khususnya kucing betina tentu saja ketika anabul sedang hamil, kalian perlu bersiap siap untuk menyiapkan beberapa perawatan tambahan untuk anak kucing.

Mungkin jika hanya untuk satu atau dua anak kucing tidak apa-apa, tapi bagaimana jika kucing peliharaan kalian doyan hamil dan hingga akhirnya tambah banyak.

Tentunya, steril adalah jalan yang bisa kalian lakukan untuk mengatasi kebiasaan anabul yang doyan hamil ini bukan.

Tapi ternyata steril kucing ini tidak hanya berguna untuk menghilangkan kemampuannya untuk hamil, tapi ada beberapa manfaat sterilisasi kucing betina yang perlu kalian ketahui juga lho.

BACA JUGA:Jangan di Sepelekan! Ini Dia 6 Ciri-Ciri Kucing Sedang Sakit Yang Perlu Kamu Perhatikan Sebelum Terlambat!

5 Manfaat Sterilisasi Kucing Betina

1. Menurunkan risiko kehamilan

Tentunya manfaat sterilisasi kucing betina yang paling utama adalah untuk menurunkan risiko kehamilan pada kucing peliharaan kalian.

Sterilisasi kucing akan mengurangi risiko kehamilan jika Anda merasa sudah cukup memiliki anabul. Pengangkatan ovarium dan testis kucing betina dilakukan untuk mencegah reproduksi kucing jantan.

2. Terhindar kanker serviks dan infeksi rahim

Memang manfaat lain steril kucing adalah untuk kesehatan anabul sendiri, namun pada kucing betina, manfaat sterilisasi kucing ini untuk menghindarinya dari kanker serviks dan infeksi rahim.

Untuk kucing betina, kanker serviks dan infeksi rahim sangat berbahaya. Sterilisasi ovarium dapat membantu menjaga kucing kesayangan Anda dari penyakit berbahaya ini.

BACA JUGA:Cobain Deh! 6 Cara Mengusir Kucing Agar Tidak ke Rumah, Cocok Buat Anda yang Tak Suka Hewan Ini

3. Kucing jadi lebih tenang dan tidak berkeliaran

Kategori :