4 Alasan Kucing Tidak Menghabiskan Makan, dan Bahkan Meminta Porsi Baru Pada Kita!

Senin 12-02-2024,14:53 WIB
Reporter : Andhika S
Editor : Andhika S

RADARKUNINGAN.COM - Ternyata ini 4 alasan kucing tidak menghabiskan makan, dan berujung meminta porsi makanan baru pada pemiliknya! Simak penjelasannya disini!

Sebagai pemilik kucing, kamu mungkin pernah mengalami situasi di mana kucing peliharaan kita tidak menghabiskan makanan kucing yang diberikan dan malah meminta makanan baru.

Fenomena ini seringkali menjadi sumber kebingungan dan kekhawatiran bagi kita sebagai pemilik hewan peliharaan.

Namun, ternyata hal ini bukanlah sekedar hal acak atau sebuah wujud kejailan yang ingin dilakukan oleh kucing peliharaan kita.

BACA JUGA:Jangan Kasar, Inilah 5 Alasan Kucing Kampung Suka Mengikuti Kita Terus, Ternyata Bikin Terharu!

BACA JUGA:Ular Takut Kucing? Kok Bisa? Begini Penjelasan Panji Petualang, Berikut 5 Alasan Ular Takut Kucing

Justru, terdapat beberapa alasan mengapa perilaku ini mungkin terjadi yang akan kita jelaskan pada artikel berikut ini!

Karena dengan pemahaman yang lebih baik tentang makanan kucing, dapat membuat memberikan perawatan yang lebih baik dan memastikan hewan peliharaan kita tetap sehat dan juga bahagia.

1. Tidak Menyukai atau Bosan dengan Makanan Mereka

Alasan pertama mengapa kucing tidak menghabiskan makanan kucing mereka, bisa disebabkan karena mereka sudah tidak menyukai makanan mereka lagi.

Sama seperti manusia, kucing juga dapat merasa bosan dengan menu makanan mereka. Dimana hal ini dapat menyebabkan perilaku yang kurang mengenakan.

BACA JUGA:Perhatikan! Ini 5 Perilaku yang Kucing Benci dari Kita, yang Sering Diremehkan dan Mengganggu Kucing

BACA JUGA:Nafsu Makan Kucing Meningkat Ternyata Diakibatkan Penyakit Berbahaya, Inilah 3 Penyakit Mematikan Kucing!

Hal ini umumnya ditandai ketika mereka terus menerus meminta makanan, tidak menghabiskan makanan mereka, atau bahkan menghindari makanan mereka sepenuhnya.

Untuk mengatasinya, kita bisa menjadwalkan pergantian menu atau menambah menu baru ke rutinitas makanan mereka.

Kategori :