Memiliki Racun 6 Kali Lebih Mematikan Daripada Ular Kobra, Begini Menurut Panji Petualang Mengenai Ular Weling

Rabu 28-02-2024,20:45 WIB
Reporter : Farhan Prima
Editor : Farhan Prima

RADARKUNINGAN.COM- Ular weling adalah salah satu jenis ular yang dapat mudah di temukan di berbagai sungai rawa atau bahkan rumah pada penduduk.

Menurut Panji petualang mengenai ular weling menyebutkan bahwa ular tersebut memiliki ciri ekor yang lancip.

Selain itu, bagian tubuh ular berwarna putih dan hitam, namun pada bagian bawah tubuhnya didominasi warna putih.

Panji menjelaskan, ular Weling memiliki ciri yang berbeda dengan ular lainnya ia juga menjelaskan bahwa ular weling tidak memiliki sifat agresif seperti ular kobra.

BACA JUGA:Ternyata Tidak Berbisa! Inilah Fakta Unik Ular Kadut, Si Perenang Kecil yang Pemalu

Namun ular Weling ternyata mempunyai bisa atau racun berbahaya yang 6 kali lebih mematikan daripada ular kobra bahkan bisa ular Weling pun bisa menyebabkan tubuh langsung bereaksi dengan tanda-tanda kesulitan bernapas.

Menurut Panji, bisa ular berbisa ini juga memiliki efek anestesi sehingga orang yang digigit ular tersebut mengalami koma sebelum meninggal.

Ada banyak beberapa kasus manusia di gigit ular weling akan mengalami koma setelah beberapa jam di gigit ular ini, dan kemudian meninggal dalam beberapa hari setelahnya.

Meskipun ular weling adalah ular yang pasif pastikan untuk tetap menghindari ular ini apabila tidak sengaja bertemu.

BACA JUGA:4 Perbedaan Ular Welang dan Weling, Mana Yang Paling Berbisa?

Mengingat bahaya yang ditimbulkan oleh ular weling, semua orang berharap tidak bertemu dengan ular tersebut.

Sayangnya ular ini banyak ditemukan di dekat pemukiman penduduk sehingga terkadang ditemui orang saat sedang beraktivitas.

Berikut beberapa hal yang harus Anda lakukan saat ular berbisa seperti ular weling atau ular lainnya memasuki rumah Anda atau bertemu dengan Anda di alam liar.

Berikut cara yang harus dilakukan apabila bertemu ular weling atau ular berbisa

BACA JUGA:5 Fakta Menarik Ular Weling, Benarkah Racunnya Lebih Mematikan Daripada Ular Kobra?

Kategori :