RADARKUNINGAN.COM - Seblak merupakan makanan khas Jawa Barat yang terkenal dengan cita rasa pedas.
Kuliner yang digemari semua kalangan ini banyak ditemukan di berbagai daerah, termasuk Cilacap.
Cilacap yang merupakan salah satu daerah di Jawa Tengah ini juga terdapat beberapa tempat kuliner seblak yang cukup favorit.
Beberapa kedai seblak di Cilacap tersebut di antaranya menjadi pilihan favorit warga setempat karena memiliki cita rasa seblak yang enak.
BACA JUGA: Pedas Nampol! Ini 3 Seblak Paling Laris dan Populer di Kuningan Jawa Barat
BACA JUGA: Bulak Kupa Jadi Satu-satunya Kampung Tradisional di Kuningan Jawa Barat, Hanya Ada 9 Keluarga
Bagi Anda yang sedang berada di Cilacap, berikut ini 5 rekomendasi seblak enak di Cilacap yang patut dicoba.
1. Gubuk Seblak Ilat Jowo
Tempat makan seblak satu ini terbilang permata tersembunyi alias tersembunyi. Pasalnya, untuk bisa sampai ke lokasi Gubuk Seblak Ilat Jowo kamu harus melewati gang kecil terlebih dahulu.
Meski begitu, kedai seblak hampir selalu ramai setiap hari.
Mengusung konsep prasmanan, salah satu seblak enak di Cilacap ini menawarkan aneka toping yang beragam. Mulai dari kerupuk, seafood hingga tulang ayam.
BACA JUGA: Top 5 Kedai Seblak di Kuningan Jawa Barat yang Bumbu Kuahnya Nendang Pol, Ada Banyak Pilihan Toping
BACA JUGA: Berada di Hutan Belantara, Kampung Terpencil di Kuningan Jawa Barat Ini Hanya Ada 3 Rumah
Adapun lokasi tempat makan seblak ini beralamat di Srimaja, Planjan Kecamatan Kesugihan, Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah.
2. Gal's Seblak