Kucing yang mengalami stres memang terkadan menunjukan perilaku yang tidak lazim, dan setiap kucing mengekspresikan rasa stresnya berbeda-beda.
BACA JUGA:Mengenal 6 Jenis Kucing Hutan Jawa yang Terancam Punah, Punya Corak Bulu Menarik Mirip Macan Tutul
Seperti ada yang mengekspresikannya dengan tingkat laku yang agresif, dan ada juga yang menunjukannya dengan perilaku aneh seperti tidur di litter box.
Karena kotak pasir adalah tempat yang nyaman untuk bersembunyi, kucing mungkin tertekan. Ini membuatnya merasa aman dan akrab dengan mereka karena baunya mirip dengan mereka.
Mungkin apa yang dibutuhkan kucing ini adalah kotak pasir daripada kotak yang nyaman dengan selimut dan feromon untuk tidur.
3. Merasa kedinginan atau kepanasan
Pada saat cuaca menjadi lebih dingin, pasir, yang dapat menyerap panas atau dingin, dapat digunakan sebagai tempat tidur kucing.
BACA JUGA:Kenapa Kucing Mendadak Galak? Ternyata Karena 6 Hal Ini, Yuk Ketahui Alasannya Di Sini!
Selain itu, jika kucing kepanasan. Pasir di kotak pasir kucing membantu kucing tetap sejuk saat cuaca panas karena pasir menyerap panas dengan baik.
4. Tempat tidur kucing kotor
Dan alasan terakhir kenapa kucing suka tidur di kotak pasir dibandingkan di tempat tidurnya adalah karena ia menemukan tempat tidurnya kotor.
Untuk kalian yang sering mengabaikan kondisi kebersihan rumah, sebuah fakta kalau hewan peliharaan khususnya kucing tidak menyukai kondisi rumah yang berantakan.
Oleh karena itu, untuk menghindari perilaku kucing yang suka tidur di kotak pasirnya, kalian bisa membersihkan tempat tidur anabul secara rutin.