Berikut Ini 7 Tanaman Indoor yang Aman untuk Kucing Peliharaan dan Aman Dimakan Anabul

Minggu 07-04-2024,15:00 WIB
Reporter : Herdi Dwitama
Editor : Herdi Dwitama

RADARKUNINGAN.COM – Jika kalian memiliki hewan peliharaan di rumah namun ingin mempercantik rumah denan tanaman hias, kalian tentunya perlu memilih tanaman yang aman untuk kucing.

Tanaman indoor yang aman untuk kucing ini perlu kalian pilih dengan hati-hati karenanya ada beberapa jenis tanaman hias yang bisa menadi racun bagi anabul.

Apalagi kucing adalah hewan peliharaan yang penuh dengan rasa penasaran, tidak jarang ia memakan objek non makanan, seperti platik, pasir, dan tanaman.

Meskipun banyak tanaman hias yang cantik dan cocok sebagai dekorasi rumah, tapi perlu kalian tahu tidak semuanya aman untuk kucing.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Tanaman Hias Penghasil Oksigen di Dalam Ruangan yang Bisa Kamu Miliki

BACA JUGA:4 Alasan Tanaman Mati Walau Sudah Dirawat dengan Baik, Ayo Ketahui Sebabnya!

Nah, di dalam artikel ini kita akan mencari tahu tentang beberapa jenis tanaman indoor yang aman untuk kucing.

Dan hasilnya telah dilansir dari American Society for the Prevention of Cruelty to Animals (ASPCA).

1. Money Tree

Tanaman indoor yang aman untuk kucing pertama dalam artikel ini adalah money tree. 

Tempatkan dia di tempat yang menerima cahaya terang dan tidak langsung, tetapi dia dapat bertahan dalam cahaya sedang hingga rendah juga.

BACA JUGA:Tidak Banyak Orang Tahu, Inilah 3 Manfaat Tanaman Janda Bolong Bagi Kesehatan!

BACA JUGA:5 Penyebab Pertumbuhan Terhambat pada Tanaman Janda Bolong, Oh Ternyata!

Jika Anda ingin menyiram, lakukanlah secara jarang tetapi dalam-dalam. Sepanjang sesi penyiraman, tanah akan mengering. 

Daun tanaman yang berbentuk cakram akan mulai terkulai, menunjukkan jika Anda mengabaikan penyiraman terlalu lama.

2. Violet Afrika

Selanjutnya, adapun tanaman indoor yang aman untuk kucing lainnya adalah violet Afrika. 

Kategori :