Anggrek ini memiliki warna unik yang sangat langka dan menakjubkan, pantas saja jika harga Anggrek Hitam bisa mencapai puluhan hingga ratusan dolar AS per tanaman, tergantung pada ukuran dan keadaannya.
BACA JUGA:Sopir Lupa Tarik Rem Tangan, Truk Meluncur di Jalan Tol Kalikangkung, Kejar-kejaran Sempat Terjatuh
4. Jamur Cordyceps
Selanjutnya jenis tanaman termahal di Indonesia adalah Jamur Cordyceps, juga dikenal sebagai "Jamur Serbuk Emas," merupakan tanaman obat tradisional yang sangat dihargai dalam pengobatan Tionghoa.
Jamur ini tumbuh di pegunungan Indonesia dan memakan akar serangga hidup, biasanya di hargakan mencapai ribuan hingga puluhan ribu dolar per kilogram, tergantung pada kualitas dan kemurniannya.
5. Bakau
BACA JUGA:Ernando Ari Tampil Gemilang di Bawah Mistar, Tepis Penalti Hingga Berjibaku Terbang
Tanaman bakau yang biasanya tumbuh di sepanjang pesisir Indonesia ini ternyata dijual sangat mahal loh!
Hal ini disebabkan karena memiliki peran penting dalam menjaga ekosistem pantai dan mengurangi erosi.
Selain itu, ekstrak dan hasil tambang dari tanaman bakau, seperti tanin, memiliki nilai ekonomi yang signifikan dalam industri farmasi dan kosmetik. Oleh sebab itu, sangat dihargakan mahal.
Demikian artikel mengenai jenis tanaman termahal di Indonesia yang bisa anda jadikan referensi, semoga bermanfaat (*)