Jangan Tanam Didepan Rumah! Berikut 5 Jenis Tanaman Dilarang Menanamnya di Depan Rumah, Nomor 1 Bikin Bahaya!

Selasa 11-06-2024,19:32 WIB
Reporter : Istiqomah
Editor : Istiqomah

Jenis tanaman atau pohon ini memiliki akar yang besar dan sangat kokoh sehingga pertumbuhannya akan sangat kuat.

Pohon jati atau pohon eukaliptus ini tidak cocok diletakan pada area depan rumah karena membutuhkan banyak serapan air.

BACA JUGA:Ketahui, 5 Manfaat Tanaman Kumis Kucing untuk Kesehatan, Simak Selengkapnya

Sehingga tanaman lain pun akan bersaing dalam memenuhi kebutuhan air untuk hidupnya (vegetasi) dan fatalnya akan merusak tumbuhan lain yang tidak kebagian air.

Selain itu, tanaman eukaliptus juga bisa membuat kondisi tanah menjadi rusak dan ketika pohon tumbang atau ranting jatuh maka besar kemungkinan berpotensi dalam resiko keamanan yang tinggi.

4. Tanaman Mint

Tanaman daun mint ini dikenal dengan manfaat herbal yang bisa dijadikan jamu dan obat alami, selain itu aromanya bisa memberikan terapi yang membuat orang disekitarnya merasa tenang.

Namun, ternyata tanaman ini tidak disarankan untuk anda tanaman di depan rumah. Hal tersebut karena tanaman daun mint memiliki pertumbuhan yang sangat cepat.

BACA JUGA:Sosok Rustam Lutfullin, Wasit Kontroversial yang Bakal Pimpin Laga Timnas Indonesia vs Filipina

Sehingga jika ingin menanamnya maka pastikan untuk rutin memotong bagian yang sangat panjang agar tidak menghalangi jalan dan tidak terlihat awut-awutan.

5. Lidah Buaya

Tanaman lidah buaya disarankan untuk tidak diletakan di rumah, karena tingkat keamanan yang kurang.

Bisa dilihat bahwa pada batang daun atau setiap sisi terdapat duri-duri yang bisa melukai orang sekitar.

Apalagi di tanam dengan jumlah yang banyak, jika masih ingin menanamnya maka disarankan untuk letakan pada tempat yang aman.

BACA JUGA:Pegawai BKPSDM Kuningan Kompak Ikrar Netralitas ASN di Pilkada, Ketua Satgas Netralitas ASN Bilang Begini

Terlebih jika anda memiliki hewan peliharaan, pastikan tidak mengkonsumsi tanaman lidah buaya ini, jika termakan dalam jumlah banyak maka akan menjadikan peliharaan merasa kesakitan.

Kategori :