RADARKUNINGAN.COM - Khawatir ular datang masuk rumah? Pastikan tanaman yang disukai ular ini tidak ada di sekitar halaman.
Ular kerap bersembunyi di rimbunnya dedaunan untuk mengintai mangsa. Ular sangat mungkin muncul dan bersarang di pekarangan lingkungan rumah anda.
Apalagi jika kalian memelihara tanaman yang disukai oleh ular sebagai tempat favorit bersarang nya untuk itu kita mesti menghindari menanam tanaman berikut.
Ya, ada beberapa tanaman yang tanpa kalian sadari ternyata jenis tanaman ini disukai oleh hewan melata.
BACA JUGA:Apakah Benar Patungan Kurban Sapi Diperbolehkan Dalam Islam? Simak Penjelasannya
Berbagai jenis reptil sering berlindung di bagian pot atau sekitar tanaman, seperti ular sawah, ular sendok, ular tedung, dan masih banyak lagi.
Ular memang memiliki peran penting dalam menjaga keseimbangan ekosistem, namun kehadirannya di sekitar rumah bisa menjadi hal yang mengkhawatirkan bagi sebagian orang.
Oleh karena itu simak ulasan berikut ini enam tanaman yang di sukai oleh ular yang di lansir dari berbagai sumber enam tanaman ini yang sebaiknya dihindari di pekarangan rumah:
1. Wijaya Kusuma
BACA JUGA:Calvin Verdonk, Debut Gemilang dan Ambisi Besar di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia
Wijaya Kusuma adalah tanaman hias cantik yang bisa memperindah rumah.Tanaman berbunga harum ini dapat tumbuh di iklim apa pun.
Namun, aroma memikat yang kuat pada tanaman ini kabarnya dapat menarik perhtian ular.Itu sebabnya sebagian orang ragu untuk menanam pohon tersebut di rumah mereka.
2. Tanaman Melati
Tanaman melati adalah salah satu tanaman yang disukai ular.Melansir Homeguides, tanaman melati banyak disukai ular bukan dari aroma dari bunganya.
BACA JUGA:Persija dan Thomas Doll Resmi Berpisah, Berakhirnya Era Pelatih Top Dunia di Liga Indonesia?