Ikatan Istri Anggota Dewan Kuningan Bagi-bagi Sembako

Rabu 10-09-2025,11:02 WIB
Reporter : Agus Sugiarto
Editor : Asep Kurnia

Santunan tersebut, sambung Deni, sebagai wujud kepedulian DPRD terhadap warga sekitar. 

"Semoga kita semua bisa meneladani akhlak Rasulullah sebagai suri teladan umat," ujarnya.

Meski di tengah dinamika politik dan gelombang aksi yang kerap melibatkan lembaga legislatif, ia berharap agenda keagamaan semacam ini membawa keberkahan.

"Bagaimana kita mencari keberkahan, bagaimana momentum ini semoga menjadi kemudahan bagi segala urusan kita," imbuhnya.

Kategori :