Daftar Juara Tour de Linggarjati 2025 Hari Kedua
Gelaran Tour de Linggarjati 2025 di hari kedua. Berikut pemenang TdL di kategori Criterium.-Agus Sugiarto-Radar Kuningan
"Di mana wisatawan tidak hanya menikmati pemandangan atau kuliner, tetapi juga merasakan pengalaman dari kegiatan olahraga itu sendiri, kemudian berharap akan datang kembali bersama yang lainnya," jelasnya.
Tour de Linggarjati ke-8 ini, diikuti 375 raider, termasuk 39 raider mancanegara dari Malaysia, Singapura, dan Iran.
Dari dalam negeri, peserta datang dari berbagai daerah seperti Sumatera, Jambi, Riau, Bekasi, Jawa Tengah, dan lainnya.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:
