Yuk Simak Cara Agar Induk Kucing Tidak Memakan Anaknya Sendiri, Ternyata Ini Caranya

Yuk Simak Cara Agar Induk Kucing Tidak Memakan Anaknya Sendiri, Ternyata Ini Caranya

cara agar induk kucing tidak memakan anaknya-pinterest-radarkuningan.com

Salah satu alasan ibu kucing memakan atau menelantarkan anak kucing adalah karena mereka tidak nyaman atau kurang cahaya.

4.Tempat yang jauh dari manusia

Salah satu metode ini paling diremehkan oleh banyak pecinta kucing. Anak kucing akan merasa tidak nyaman, bahkan di daerah yang mudah diakses manusia.

Terutama ketika banyak kegiatan dan anak kucing menganggap bahwa mereka menimbulkan ancaman dari predator lain.

Sehingga induk kucing bisa saja memakan anaknya sendiri karena terancam kehadiran manusia, hal ini berlaku pada kucing liar atau jalanan.

BACA JUGA:Bukan karena Malas! Ternyata Ini 5 Alasan Kenapa Kucing Tidur Terus, Bisa Jadi Sedang Sakit

5.Jangan biarkan induk kucing kelaparan

Selain itu, kamu harus selalu mencukupi makanan kucing. Jangan pernah biarkan kucing kelaparan sehingga mereka tidak akan memakan anaknya sendiri.

Bila perlu, berikan makanan lebih jika kamu masih memiliki kitten. Hal ini agar induk kucing dan kucing jantan tidak akan memakan anak mereka. 

Demikian pembahasan mengenai cara agar induk kucing tidak memakan anaknya sendiri, terimakasih telah membaca artikel ini sampai habis semoga dapat membantu menambah wawasan bagi para pembaca.

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: