5 Merk Makanan Kucing Kering Murah, yang Ampuh Untuk Menggemukan Kucing Peliharaan Kamu!

5 Merk Makanan Kucing Kering Murah, yang Ampuh Untuk Menggemukan Kucing Peliharaan Kamu!

merk makanan kucing kering murah-pethelpful-radarkuningan.com

Karena chester ini sudah memiliki kibble yang cukup tipis, sehingga membuat kucing apapun mudah untuk memakannya.

3. Bolt

Merk makanan kucing kering murah yang dapat membantu menggemukan selanjutnya adalah merk bolt, yang mungkin sudah cukup dikenal oleh banyak orang.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Merek Makanan Kucing yang Bagus Untuk Menyehatkan Bulu, Tumbuh Lebat dan Tidak Rontok

Makanan kucing ini selain ikonik atau dikenal memiliki harga yang terjangkau, merk ini juga memiliki kompabilitas yang cukup baik untuk sebagian besar kucing.

Salah satu kendala besar tentang pemilihan makanan kucing, biasanya terletak dalam aspek kompabilitas makanan dengan kucing tersebut.

Namun, merk Bolt ini memiliki keunikannya sendiri untuk mengatasi hal tersebut, yakni dengan menggunakan aroma makanan.

Karena kucing sangat tertarik dengan wangi atau aroma yang tajam, hal ini alhasil akan memudahkan kita untuk membuat kucing semakin sering untuk makan akibat aromanya yang sangat menggiurkan dan tajam.

BACA JUGA: Mudah Banget! Inilah 5 Tips Melebatkan Bulu Kucing Kampung Jadi Seperti Kucing Persia

4. Felibite

Kemudian ada merek Felibite, yang dikenal juga dengan harga yang murah serta nutrisinya yang sangat bagus untuk kulit kucing.

Karena kandungan protein 28% yang terdiri dari Omega-3 dan 6 ini, merupakan jenis nutrisi yang sangat baik untuk kesehatan kulit dan juga bulu kucing kita.

5. Maxi

Terakhir, merk makanan kucing kering murah kali ini, adalah Maxi. Maxi dengan aroma khasnya dapat menarik perhatian kucing dan menjadi salah satu pilihan makanan yang disukai.

Selain itu, Maxi dry food sangat ideal untuk kucing yang memiliki nafsu makan rendah. Keunggulan lainnya terletak pada kandungan L-Lysine yang dapat signifikan meningkatkan nafsu makan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: