5 Rekomendasi Makanan Kucing Kampung Agar Bulu Tidak Rontok dan Cepat Tumbuh

5 Rekomendasi Makanan Kucing Kampung Agar Bulu Tidak Rontok dan Cepat Tumbuh

makanan kucing kampung untuk atasi bulu rontok-pinterest-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Kucing kampung atau Kucing lokal adalah salah satu hewan yang seringkali di temui di pinggir-pinggir jalan.

Kucing kampung biasanya hidup mandiri di luar namun beberapa orang ada yang memelihara Kucing kampung untuk dijadikan kucing peliharaan di rumah.

Meskipun kucing kampung adalah jenis kucing liar yang hidup mandiri namun kita tetap perlu memperhatikan kesehatan kucing mulai dari kebersihan hingga makanannya.

Ada beberapa rekomendasi makanan kucing kampung agar bulu tidak rontok dan cepat tumbuh.

BACA JUGA:Berikut 5 Rekomendasi Makanan Kucing Untuk Atasi Bulu Rontok yang Membandel!

Berikut 5 Rekomendasi Makanan kucing Kampung Agar Bulu Tidak Rontok dan Cepat Tumbuh

1.BlackWood

Ada yang murah dengan kualitas sama baiknya dengan makanan lainnya yang harganya lebih mahal.

Blackwood menjamin jika masalah bulu rontok pasti akan teratasi bila kucingmu rutin mengkonsumsi makanan ini.

Seperti pada makanan lain, dimana jika mengandung omega 3 dan 6 pasti akan membawa dampak yang baik bagi kesehatan kulit serta bulu kucing akan menjadi halus.

Selain itu, Blackwood juga akan membuat si kucing menjadi lebih lincah, sehat dan tidak ada lagi masalah dengan muntah hairball.

BACA JUGA:Cat Lovers Catat! Inilah Buah yang Berbahaya dan Tidak Boleh Dimakan oleh Kucing

2.Savor Adult Chicken & Rice Entree Gravy

Makanan yang satu ini banyak direkomendasikan untuk mengatasi masalah bulu rontok pada kucing. Didalamnya terdapat potongan dari daging ayam dan diberi saus gravy serta ditambahkan nasi.

Kandungan protein yang tinggi akan membuat si kucing semakin lincah, selain itu dengan adanya omega 6 akan membantu untuk menjaga kesehatan bulu dan menjadikannya lebih lebat, halus serta kuat.

3.Royal Canin Hair and Skin

Memberi kucing Anda makanan khusus perawatan rambut dan Kulit dari Royal Canin adalah ide yang bagus jika ia memiliki kulit sensitif.

Merk makanan kucing untuk bulu rontok ini memberi kucing Anda semua vitamin penting yang dia butuhkan. Kucing membutuhkan omega-3 dan omega-6 untuk menjaga kesehatan bulu dan kulitnya. Selain itu, bulu mereka akan tampak lebih berkilau.

Kucing dengan kadar minyak ikan dan asam amino yang tinggi pada bulunya memiliki bulu yang sehat dan tebal. Ini dapat dicapai karena masuknya nutrisi ini ke dalam makanan mereka.

Makanan kucing ini terbukti efektif berkat setelah 21 hari mengkonsumsi merk makanan kucing dari Royal Canin. Perusahaan makanan kucing in imengklaim kucing Anda akan memiliki bulu yang sehat dan tidak mudah rontok.

BACA JUGA:Inilah 6 Perilaku Anabul Jika Telah Berhasilkan Mendapatkan Hatinya, Pertanda Kucing Percaya Padamu!

4.Ori Cat Kitten Hair and Skin

Ada merk makanan kucing tertentu yang memiliki nilai gizi tinggi. Ini adalah makanan kucing Ori Cat dan dijual di banyak toko hewan peliharaan.

Toko-toko ini menjual berbagai versi makanan kucing Ori Cat untuk berbagai usia kucing mulai dari 1 bulan, dewasa, menyusui, dan kucing hamil.

Ori Cat Kitten Hair and Skin adalah makanan yang sangat baik untuk kucing yang menyediakan bahan berkualitas tinggi dan ekonomis.

Diformulasikan dengan protein tinggi dan omega 3 yang baik untuk kulit dan bulu. Ini membantu anak kucing menguatkan akar bulu dan sistem kekebalannya, mengembangkan otot dengan benar, dan membangun kekuatan yang lebih besar.

BACA JUGA:Kepingin Punya Hewan Peliharaan? Yuk Kenali 7 Jenis Kucing Kampung yang Bisa Dipelihara

5.Snappy Tom

menginginkan kucing tetap memiliki bulu yang sehat dan tidak mudah rontok.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: