Ini Dia Tabel Angsuran KUR BRI 2024 Terbaru, Bisa Pinjam Sampai Dengan 500 Juta!

Ini Dia Tabel Angsuran KUR BRI 2024 Terbaru, Bisa Pinjam Sampai Dengan 500 Juta!

tabel angsuran KUR BRI 2024-istimewa-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Tabel Angsuran BRI 2024 terbaru ternyata masih banyak di minati oleh para pelaku usaha di Indonesia, apa saja persyaratannya? yuk simak sampai habis di bawah ini.

Kredit usaha rakyat atau yang biasa di singkat dengan KUR adalah salah satu program pinjaman modal atau usaha dari Bank BRI yang bertujuan untuk membangun ekonomi para pengusaha di Indonesia.

Dengan bunga yang relatif kecil dan tenor pembayaran yang cukup panjang banyak para pengusaha yang memilih KUR BRI sebagai prioritas mereka dalam mengembangkan usaha mereka.

Tetapi sebelum mengajukan pinjaman KUR BRI ada persyaratan yang harus di lengkapi oleh para peminjam atau para pelaku usaha.

BACA JUGA:Cocok Untuk Para Pengusaha Muda Ini Dia 3 Rincian Jenis KUR BRI 2024 Mulai 25 Juta!

Pastikan bidang usaha yang diajukan para pelaku usaha untuk mendapat KUR adalah usaha yang  aktif serta produktif dan juga berprospek. Siapkan kelengkapan dokumen pengajuan.

Siapkan kelengkapan dokumen berupa kartu identitas (KTP, kartu keluarga, keterangan domisili), legalitas usaha (akta pendirian usaha), izin usaha (SIUP, TDP), laporan keuangan, proposal usaha, dan persyaratan lainnya.

Adapun 3 Jenis KUR BRI yang bisa dipilih.

Berikut 3 Jenis KUR BRI

1.KUR TKI BANK BRI

Individu (perorangan) calon TKI yang akan berangkat bekerja ke negara penempatan.

Persyaratan administrasi:

-Identitas berupa KTP dan Kartu Keluarga

-Perjanjian kerja dengan pengguna jasa

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: