Jangan Disiram! Cukup Bacakan Doa Mengusir Kucing Berantem Berikut, Potongan Ayat di Al Quran

Jangan Disiram! Cukup Bacakan Doa Mengusir Kucing Berantem Berikut, Potongan Ayat di Al Quran

Cukup Bacakan Doa Mengusir Kucing Berantem Berikut, Potongan Ayat di Al Quran-iStock-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM – Sudah menjadi hal yang lumrah untuk kucing liar saling bertengkar, namun yang menjengkelkan adalah mereka berantem di dekat rumah kalian.

Tentunya hal ini membuat kegaduhan dan mengganggu ketenangan kalian dan juga tetangga. Tapi jika kalian ingin mengusirnya tidak perlu menggunakan cara kasar seperti melempar benda atau air seember.

dalam Islam ada cara mengusir kucing dengan benar, membacakan doa mengusir kucing berantem berikut ini agar dapat melerai dan juga mengusir kucing yang sedang berantem di rumah kalian.

Umumnya ada beberapa alasan kenapa kucing liar berantem, seperti perebutan kucing betina di saat musim kawin atau karena wilayahnya dimasuki oleh kucing lainnya.

BACA JUGA:Kenali 6 Bau Yang Tidak Disukai Kucing, Cocok Untuk Mengusir Kucing Liar Yang Sering Berak di Rumah

Pertama, untuk melerai kucing berkelahi, menurut PetMD, adalah memahami mengapa kucing memulai perkelahian. 

Akan ada perselisihan jika kucing lain masuk ke wilayah yang mereka anggap sebagai wilayah mereka sendiri. 

Ini juga berlaku di rumah: banyak perkelahian dimulai ketika kucing melindungi apa yang dia anggap miliknya, apakah itu manusia, mainan, atau area.

Kemudian ada kucing yang dulunya dekat, tetapi hubungannya hancur setelah kejadian traumatis. Lalu, bagaimana cara untuk melerai mereka? Kalian bisa membacakan doa mengusir kucing berantem berikut.

BACA JUGA:Mengenal 5 Aroma Yang Tidak Disukai Kucing Liar, Cocok Untuk Mengusir Kucing Liar Agar Tidak Berak Sembarangan

Doa Mengusir Kucing Berantem

Sebenarnya tidak ada doa khusus untuke mngurisr kucing berantem atau sejenisnya, namun kalian bisa membacakan doa Nabi Sulaiman yang dikenal dapat menjinakan hewan.

Dalam Islam, Doa Nabi Sulaiman ini terkenal untuk mengusir semut yang datang menyemuti makanan di rumah kalian.

Tapi tidak terbatas pada semut saja, doa ini juga bisa digunakan kepada hewan lain seperti kucing.

Selain kucing yang berantem, kucing liar biasanya menggunakan media tanah di rumah orang untuk tempat buang kotorannya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: