6 Tempat Makan Mie Ayam Legendaris di Bogor, Sudah Hits Sejak 1950

6 Tempat Makan Mie Ayam Legendaris di Bogor, Sudah Hits Sejak 1950

Ilustrasi mie ayam legendaris di Bogor-Foto: Ist/@mieayambangka.tjapbawang-Radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Jika berkunjung ke Bogor, tidak ada salahnya untuk mencicipi kuliner populer seperti mie ayam. Ada banyak kedai dan warung yang menjajakan mie ayam dengan citarasa nikmat.

Mie ayam sendiri merupakan kuliner yang berbahan mie dengan dipadukan toping ayam dan sayuran hijau.

Kuliner satu ini bisa ditemukan di berbagai daerah, tanpa terkecuali di Kota Bogor, Jawa Barat.

Saat di Kota Bogor, Anda bisa menjelajahi aneka kuliner enak, termasuk tempat makan mie ayam legendaris di Bogor. Sudah eksis sejak puluhan tahun lalu, tempat makan mie ayam di Bogor ini menyajikan hidangan yang menggoda dan bikin ketagihan.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Mie Ayam Enak di Bogor, Salah Satunya Favorit Walikota

Nah, supaya tidak bingung, berikut ini tempat makan mie ayam legendaris di Bogor.

1. Mie Yun Sin Bogor

Warga Bogor, siapa yang tidak mengenal tempat makan mie ayam terenak sekaligus tertua di kota hujan ini. Tempat kuliner tersebut bernama Mie Yun Sin.

Tempat makan mie ayam yang berlokasi di Jalan Kumbang ini sudah melegenda dan hits sejak tahun 1950. Soal rasa tentu mie ayam legendaris di Bogor ini tidak perlu diragukan lagi.

2. Mie Ayam Apollo

Meski tergolong sebagai salah satu tempat makan mie ayam legend di Bogor, tempat kuliner dengan menu andalan mie ayam ini masih banyak diminati dari lintas generasi dan kalangan.

BACA JUGA:Cobain Deh! 5 Bakso Enak di Kuningan, Nomor Lima Idola Banget!

Sejak tahun 1968, Mie Ayam Apollo sudah menjajakan menu hidangan mereka dan tetap mempertahankan citarasanya dari dulu hingga sekarang yang tidap pernah berubah.

3. Mie Ayam Bakso Herman

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: